Pindang Patin

Melda Ty
Melda Ty @Melda_Ty10
Padang

Hujan2 maunya makan yg seger.. ada stok patin dikulkas dan lgs di eksekusi

Pindang Patin

5 orang berencana membuat resep ini

Hujan2 maunya makan yg seger.. ada stok patin dikulkas dan lgs di eksekusi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
  1. 2 ekorpatin ukuran sedang, potong menjadi 6 bagian
  2. 1 btgdaun bawang
  3. 1 btgserei
  4. 1 lembardaun salam
  5. 2 lembardaun jeruk
  6. 1 buahtomat, potong menjadi 6 bagian
  7. 4 siungBawang putih, iris dan digiling halus
  8. 6 siungbawang merah iris
  9. 5 buahcabe hijau, iris
  10. 10 buahrawit setan, iris
  11. 1 ruaskunyit haluskan
  12. secukupnyaKaldu bubuk

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Cuci bersih ikan patin yg sdh dipotong menjadi 6 bagian

  2. 2

    Tumis bumbu yg digiling halus, aduk rata..

  3. 3

    Kemudian masukan bumbu yg telah diiris beserta daun2, masak smp harum..

  4. 4

    Kemudian tambahkan air 3 gelas, aduk rata dan smp mendidih

  5. 5

    Lalu masukan ikan patin, asam kandis/belimbing wuluh, kaldu bubuk dan garam, masak smp matang

  6. 6

    Stlh matang baru masukan tomat dan daun bawang, koreksi rasa.. pindang patin siap disantap

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Melda Ty
Melda Ty @Melda_Ty10
pada
Padang

Komentar

Resep Serupa