Sup daging giling dengan jagung (mpasi 23 bulan)

Ftian kitchen 🍴
Ftian kitchen 🍴 @mrsftian
Tangerang & Jakarta selatan

Makanan booster buat kejar berat badan anak, bisa bilang di buat dengan simpel resep.... ini untuk sekali makan yaa...

#mpasi23bulan
#boosterBBanak
#ftian_kitchen
#cookpad
#recook

Sup daging giling dengan jagung (mpasi 23 bulan)

9 orang berencana membuat resep ini

Makanan booster buat kejar berat badan anak, bisa bilang di buat dengan simpel resep.... ini untuk sekali makan yaa...

#mpasi23bulan
#boosterBBanak
#ftian_kitchen
#cookpad
#recook

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
1 porsi
  1. 3 sdmdaging (200gr daging dibagi 3 buat 3 kali makan)
  2. 1 bhbawang putih
  3. 1 bhbawang merah
  4. 2rs jahe
  5. 1bt serai
  6. 2 sdmjagung manis
  7. 3lb daun jeruk
  8. 1 sdmghee (sumber lemak untuk menumis bumbu)

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Pasti daging tidak dalam keadaan beku, tidak perlu di cuci
    • Cuci semua bahan kecuali daging, lalu iris halus kedua bawang untuk serai dan jahe di geprek lalu daun jeruk buang tangkai tengahnya
    • Siapkan wajan untuk menumis, tambahkan ghee lalu masukkan duo bawang, daun jeruk tumis hingga harum
    • Masukkan jagung, daging lalu air 200ml dan serai jahe
    • Masukkan garam, kaldu sapi, lada hitam kasar (optional) lalu tutup wajan dan diamkan selama 15menit
    • Koreksi rasa dan siap di sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ftian kitchen 🍴
pada
Tangerang & Jakarta selatan
Masakan sederhana untuk keluarga...Resep masakan dari amatir yang baru belajar masak setelah menikah😊
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa