Sup Tahu Pedas

Septyandini Widowati
Septyandini Widowati @septyandiniw
Semarang

Karna lagi proses diet nurunin berat badan, mikir ni tahu selain digoreng diapain lagi yaa? Jadilah sup tahu pedas ala ala Korea tp simpleee banget dan cepet bikinnya.

Sup Tahu Pedas

24 orang berencana membuat resep ini

Karna lagi proses diet nurunin berat badan, mikir ni tahu selain digoreng diapain lagi yaa? Jadilah sup tahu pedas ala ala Korea tp simpleee banget dan cepet bikinnya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

10 menit
1 orang
  1. 1 siungbawang merah dan bawang putih
  2. 1 buahcabe setan
  3. 1 sdtminyak untuk menumis
  4. 1 sdtsaus tiram
  5. 1/2 buahtomat
  6. Secukupnyabubuk cabe
  7. Secukupnyagaram dan penyedap
  8. 1 buahtahu ukuran besar
  9. 1 gelasair putih

Cara Membuat

10 menit
  1. 1

    Iris-iris bawang merah, bawang putih dan cabe. Tumis di minyak dengan api kecil supaya bawang tidak mudah gosong.

  2. 2

    Setelah harum, masukan irisan tomat dan aduk hingga merata.

  3. 3

    Tambahkan air, saus tiram, bubuk cabe, garam dan penyedap lalu aduk kembali hingga rata.

  4. 4

    Masukkan tahu dan tunggu hingga matang sempurna. Cicipi kuah hingga dirasa sudah pas lalu hidangkan.

  5. 5

    Bisa ditambah dengan sosis, bakso atau beberapa sayuran juga yaa bun untuk variasi.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Septyandini Widowati
Septyandini Widowati @septyandiniw
pada
Semarang
Full time student.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa