Bakso daging sapi favorit keluarga

Mamah Ali
Mamah Ali @mamahali76
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 kgdaging sapi
  2. 1 bhlada bubuk
  3. 1 bhmasako sapi
  4. 1 bhtelur d ambil putihnya aja ya
  5. 1 sdk tehgaram
  6. 8 sdktepung tapioka
  7. 1/2soda kue
  8. secukupnyaEs batu

Cara Membuat

  1. 1

    Iris daging menjadi dadu atau sesuai selera aja

  2. 2

    Blender daging dan es batu sampai halus

  3. 3

    Setelah daging halus taro d tempat setelah itu campurkan semua bumbu seperti garam,masako sapi,lada bubuk,tepung tapioka, putih telur,soda kue dan aduk sampai merata

  4. 4

    Didihkan air panas dan adonan yg tadi d bulat2 kan sesuai dengan selera

  5. 5

    Setelah pd ngapung angkat dan tiriskan

  6. 6

    Selamat mencoba bunda

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mamah Ali
Mamah Ali @mamahali76
pada

Komentar (4)

Farida Alhabsyi
Farida Alhabsyi @cook_ummuAli
بسم الله الرحمن الرحيم
Mamah Ali, mau nanya:
1. blender nya pake speed nomor berapa?
2. fungsi dicampur es batu supaya apa?
terima kasih yah
و السلام عليكم
Ummu Ali

Resep Serupa