Tumis ikan asin

ndaLinda
ndaLinda @cook_7375918
Tangerang Selatan

makanan penambah nafsu makan bikinya gampang bgt..bumbu atau campuran bisa disesuaikan selera atau bahan yg ada yaaa

Tumis ikan asin

9 orang berencana membuat resep ini

makanan penambah nafsu makan bikinya gampang bgt..bumbu atau campuran bisa disesuaikan selera atau bahan yg ada yaaa

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 ekorikan asin gabus sedang
  2. 1 papanpetai
  3. 2 buahkentang uk. kecil
  4. 1 lembardaun salam
  5. irisbumbu
  6. 1 buahtomat
  7. 3 siungbawang merah
  8. 3 siungbawang putih
  9. 1/2 buahbawang bombai
  10. 10 buahcabe rawit ijo
  11. 5 buahcabe merah besar
  12. 2 buahcabe kriting
  13. secukupnyagarm, gula, kaldu jamur, bubuk cabe

Cara Membuat

  1. 1

    Potong2 ikan cuci lalu rendam dgn air panas 5 menit lalu bilas (untuk menghilangkan rasa asin berlebih)

  2. 2

    Goreng kentang dan ikan

  3. 3

    Tumis bumbu iris, daun salam dan petai hingga harum lalu masukan ikan dan kentang

  4. 4

    Beri garam gula kaldu jamur bubuk cabai sesuai selera dan beri sedikit air aduk hingga bumbu benar2 merata

  5. 5

    Koreksi rasa

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
ndaLinda
ndaLinda @cook_7375918
pada
Tangerang Selatan
menurut aku masak itu menyenangkan, karna setiap hari bisa memenuhi requestan hidangan yg disukai keluarga yg sudah pasti terjaga kebersihanya..apalagi kalau dilahap habis wow.. bahagia bgt rasanyamasak itu ga harus terlalu terpaku sama dgn resep disesuaikan saja dgn bahan yg tersedia dan tentunyaa disesuaikaan dgn selera kita sendiri..semenjak pakai apl.cookpad jadi ga bingung lagi kalau lagi kehabisan ide buat masakdan bisa share resep jugathaks cookpad bermanfaat sekali
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa