Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
2 orang
  1. 1 papantempe
  2. 50 gramkacang tanah
  3. 8 siungbawang merah
  4. 3 siungbawang putih
  5. 2 butirkemiri
  6. 5 buahcabe rawit
  7. 1 ruaslengkuas
  8. Gula kelapa
  9. Garam

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Potong korek api tempe.

  2. 2

    Goreng tempe dan kacang hingga kering.

  3. 3

    Sembari menunggu tempe dan kacang digoreng. Haluskan semua bumbu kecuali lengkuas. Saya pakai blender dengan ditambah sedikit air.

  4. 4

    Tumis bumbu halus. Masukkan lengkuas, gula kelapa dan garam. Aduk hingga gula larut dan bumbu sedikit asat.

  5. 5

    Masukkan tempe dan kacang. Aduk hingga rata.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Fitria Fajar
Fitria Fajar @fitriafajar
pada
Kupang dan Blitar

Komentar

Resep Serupa