Chicken Ramen

15 orang berencana membuat resep ini
Linamori
Linamori @LinamoriKitchen
Jakarta

Ngidam Ramen nya Seirockya yang kaldu nya nendang banget. Karena outletnya lumayan jauh, yowes bikin sendiri aja

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
2 orang
  1. 100 grampaha ayam fillet
  2. 500 mlair
  3. 3 siungbawang putih, haluskan
  4. 1/2 buahbawang bombay, belah dua
  5. secukupnyagaram & lada
  6. Mie Telur
  7. 1/2 sdtkaldu bubuk
  8. Topping
  9. Telur rebus
  10. Pakchoy
  11. Bakso keju
  12. Nori

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Masukkan ayam, bawang putih, bawang bombay, air, lada & garam. Rebus dalam air dengan api kecil hingga kaldu nya keluar. Kurang lebih 45 menit.

  2. 2

    Rebus mie dan topping masing-masing dalam wadah lain, sisihkan

  3. 3

    Tata mie dalam mangkok, tuang kuah kaldu, hias dengan topping

  4. 4

    Sajikan hangat

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Linamori
Linamori @LinamoriKitchen
pada
Jakarta
Video masak -> Youtube channel: Lina MoriIG @linasmemo
Lebih banyak

Resep Serupa