Kue lumpur labu kuning

yuli's
yuli's @cook_27860158
Surabaya,jatim

Terasa labu kuningnya,,,kue lumpur yg lembuut, maniiiisss sprti suasana hatiq yg manis hari ini,,,, chiaaaaaa......🤣🤣🤣 wkwkwk..... itu berarti aku masuk kelompok #akumanis, iyeee kan,,,
#PekanPosbarManisGurih

Kue lumpur labu kuning

Terasa labu kuningnya,,,kue lumpur yg lembuut, maniiiisss sprti suasana hatiq yg manis hari ini,,,, chiaaaaaa......🤣🤣🤣 wkwkwk..... itu berarti aku masuk kelompok #akumanis, iyeee kan,,,
#PekanPosbarManisGurih

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

23 pcs
  1. 500 grlabu kuning (kukus dan haluskan)
  2. 300 grtepung protein sedang
  3. 250 grgula pasir
  4. 2 butirtelur
  5. 2 sdmsusu bubuk (saya pake 1 sct skm)
  6. 500 mlsantan (rebus)
  7. 100 grmentega (cairkan)
  8. 1/2 sdtvanili
  9. Sejumputgaram
  10. Toping ; kismis

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan semua bahan, lalu mixer telur dan gula sampe larut, kemudian masukkan santan, masukkan tepung bergantian dg labu halus sambil di mixer speed randah saja lalu tambahkan susu bubuk. Setelah rata masukkan mentega cair aduk dg spatula lalu masukkan vanili dan garam aduk lg sampai tercampur rata.

  2. 2

    Panaskan cetakan, lalu tuang adonan dan panggang. Jika sdh stengah matang atasnya di kasih toping kismis, panggang lg sampai matang, lakukan sampe adonan habis.

  3. 3

    Jika sudah mateng, angkat kue lumpur dan siap di sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
yuli's
yuli's @cook_27860158
pada
Surabaya,jatim
Setiap karya tersimpan cerita#Jangan_lupa_bahagia💃💃💃
Lebih banyak

Komentar (6)

Neng Addine
Neng Addine @neng_addine
Bun, santanny pake kara bisa gak ya

Resep Serupa