Paria Goreng Tepung

Tri Wahyu Handayani
Tri Wahyu Handayani @hani58
Bandung

Paria banyak manfaatnya, sayangnya pahit, sehingga banyak yang kurang suka.
Pertama kali menyicipi masakan ini di restoran vegetarian di Penang. Rupanya ini kuliner India. Suka karena renyah dan engga pahit ya...
Saya cari resepnya deh...

Paria Goreng Tepung

Paria banyak manfaatnya, sayangnya pahit, sehingga banyak yang kurang suka.
Pertama kali menyicipi masakan ini di restoran vegetarian di Penang. Rupanya ini kuliner India. Suka karena renyah dan engga pahit ya...
Saya cari resepnya deh...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

15 menit
4 orang
  1. 2 buahparia
  2. 3 sdmtepung beras
  3. 3 sdmtepung maizena
  4. garam, merica, bubuk cabe
  5. 1/2 sdtbumbu masala
  6. minyak untuk menggoreng

Cara Membuat

15 menit
  1. 1

    Potong-potong paria bentuk cincin, kira-kira setebal 1/2 cm

  2. 2

    Remas potongan paria dengan sedikit garam. Diamkan

  3. 3

    Campur tepung di mangkuk, beri garam-lada-cabe bubuk dan bumbu masala. Aduk rata

  4. 4

    Balur paria dengan tepung sampai tertutup tepung.

  5. 5

    Goreng di minyak panas sampai kecoklatan. Angkat, tiriskan...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Tri Wahyu Handayani
pada
Bandung
Favorit menu yang dipanggang, soalnya bisa multitasking... 😘
Lebih banyak

Komentar

Wildany Rizqan Thawila
Wildany Rizqan Thawila @rizqan_thawila96
Assalamualaikum bunda. bagian putih ditengah pare dibuang atau tidak?

Resep Serupa