Banana Muffin / muffin pisang

8 orang berencana membuat resep ini
Anila
Anila @anila21
malang
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

8 pieces
  1. Bahan kering :
  2. 95 gtepung terigu
  3. 25 gcoklat bubuk
  4. 1/2 sdtbaking soda
  5. 1/4 sdtbaking powder
  6. Garam dikit,
  7. Bahan basah :
  8. 175 gpisang uli/cavendish haluskan pake garpu
  9. 40 mlminyak goreng
  10. 1telur
  11. 75 ggula pasir (blender)
  12. Chocochips, pisang untuk topping

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan oven, campur bahan basah aduk rata,
    Campur bahan kering aduk rata.

  2. 2

    Campur bahan kering ke bahan basah, aduk rata, masukkan ke cetakan, oven 180’c 25 menit.

  3. 3

    Enjoyyy

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Anila
Anila @anila21
pada
malang

Resep Serupa