Bumbu Urap Simple

Dapoer KYA
Dapoer KYA @yuliasari

Bumbu Urap Simple

19 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 btrkelapa
  2. 3 siungbawang putih
  3. 6 siungbawang merah
  4. 5 buahrawit merah
  5. 8 buahcabe merah keriting
  6. 1 ruaskencur
  7. secukupnyaTerasi
  8. 1/2 blokgula merah
  9. 1/2 sdmgula putih
  10. 70 mlAir asam jawa
  11. Penyedap rasa
  12. secukupnyaGaram
  13. 2 lmbrdaun jeruk
  14. 2 lmbrdaun salam

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih kelapa yg sdh dibersihkan kulitnya. Lalu parut dan sisihkan

  2. 2

    Haluskan bawang putih, bawang merah, kencur, cabe rawit, cabe merah. Kemudian tumis bumbu, masukan daun jeruk dan daun salam. Tumis hingga harum. Lalu masukan air asam Jawa. Beri garam, gula merah dan gula putih. Aduk hingga sat.

  3. 3

    Terakhir masukan kelapa yg sdh diparut tdi. Sangrai dgn api sedang, tdk terlalu besar. Agar kelapa tdk cpt gosong.

  4. 4

    Dsni saya sangrai sekitar 10-15 menitan. Bumbu urap siap disajikan dgn sayuran. Kalo mau disimpan bisa ditaruh di kulkas. Dan dipanaskan dgn cara di kukus jg bisa. Selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dapoer KYA
Dapoer KYA @yuliasari
pada
full time mommy, hobby masak, resep simple dan mudah
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa