Klepon Cake ala Farah Quinn

Erika Damayanti "Cemilan Kakak Mika"
Erika Damayanti "Cemilan Kakak Mika" @cemilankakakmika
Pondok Ranji - Tangerang Selatan

Pertama kali bikin kelepon cake untuk Ibu mertua Ultah... Alhamdulillah seneng bgt di buatin si klepon ini.. Rasanya otentik dan enakkkk bgt

Recipe : Farah Quinn
Source : Angelina Zhang

Klepon Cake ala Farah Quinn

Pertama kali bikin kelepon cake untuk Ibu mertua Ultah... Alhamdulillah seneng bgt di buatin si klepon ini.. Rasanya otentik dan enakkkk bgt

Recipe : Farah Quinn
Source : Angelina Zhang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

loyang 22 porsi
  1. Bahan A :
  2. 6 butirtelur
  3. 200 grgula pasir
  4. 2 sdtsp
  5. Bahan B : diayak
  6. 300 grtepung terigu
  7. 1/4 sdtgaram
  8. Bahan C :
  9. 150 mlsantan kental
  10. 150 mlminyak sayur
  11. 1 sdtpasta pandan
  12. Unti kelapa :
  13. 150 grgula jawa
  14. 100 mlair
  15. 1 lembardaun pandan
  16. 1/4 sdtgaram
  17. 50 grgula pasir
  18. 275 grkelapa muda parut (1/2 butir kelapa)
  19. Filling pandan butter cream :
  20. 400 grgula halus
  21. 200 grsalted butter
  22. 2 sdmskm
  23. 1 sdtpasta pandan
  24. Bahan klepon untuk hiasan :
  25. 200 grtepung ketan
  26. 1 sdmtapioka
  27. 4 lembardaun pandan
  28. Secukupnyagula merah sisir
  29. 175 mlair kurang lebi bertahap beri airnya
  30. Secukupnyagaram
  31. Secukupnyapewarna hijau
  32. Secukupnyakelapa parut

Cara Membuat

  1. 1

    Bahan kue:
    Panaskan kukusan terlebih dahulu, mixer bahan A dengan kecepatan tinggi hingga mengembang kental dan putih, slow kan mixer masukkan bahan B dan C. Mixer asal rata saja. Terakhir beri pasta pandan. Aduk rata. Tuang keloyang uk 22 yg sudah diberi margarin bawahnya saja dan dilapisi baking paper. Kukus selama 45 menit. Keluarkan dari loyang tunggu dingin baru dihias

  2. 2

    Buat unti kelapa:
    Campur air+garam+gula+gula jawa+daun pandan masak hingga meleleh baru masukin kelapa muda. Msak hingga matang

  3. 3

    Buat unti kelapa:
    Campur air+garam+gula+gula jawa+daun pandan masak hingga meleleh baru masukin kelapa muda. Msak hingga matang

  4. 4

    Buttercream :
    Mix gula halus+ butter hingga mengembang lembut lalu beri skm dan pasta pandan

  5. 5

    Klepon :
    * Kukus kelapa parut, 2 daun pandan sampai matang, sisihkan
    * Rebus air beri 2 daun pndan
    * Siapkan adonan: tepung ketan, tapioka, garam, aduk rata, masukkan air bertahap sampai adonan kalis dan bs dipulung lalu beri pewarna hijau
    * Ambil adonan sedikit pipihkan beri gula merah, tutup rapat bulatkan lalu rebus kedalam air yang berisi daun pandan, sampai mengapung lalu angkat, tiriskan sebentar gulingkan kedalam prutan kelapa sampi rata

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Erika Damayanti "Cemilan Kakak Mika"
pada
Pondok Ranji - Tangerang Selatan
IG : erikadamayanti9297❤Bake and Cooking❤ My Kitchen.. 🍳 Ibu dari 2 anak👫..Dari pekerja kantoran di salah satu Bank BUMN.. sekarang jadi pekerja IRTMasih tahap belajar terusBelajarnya Otodidak.. (masih contek contek resep, seneng reecook dan reebaked)
Lebih banyak

Resep Serupa