Eggless basic bread / milk bread / roti tanpa telur

Shandra Tan @shandratan
Eggless basic bread / milk bread / roti tanpa telur
Cara Membuat
- 1
Campur semua bahan kecuali ragi, mentega, garam. Uleni setengah kalis lalu masukkan ragi. Uleni hingga tercampur rata dan kalis.
- 2
Terakhir masukkan mentega dan garam dan uleni hingga kalis elastis. Lakukan windowpane tes. Bulatkan dan istirahatkan 1jam smp mengembang 2x lipat.
- 3
Keluarkan angin dan bagi menjadi 3 sama besar. Ambil 15gr dr 2 adonan untuk ditambahkan ke 1 adonan yg akan ditempatkan di tengah.
- 4
Gilas tiap adonan dan gulung. Tempatkan di loyang yg sdh dioles mentega. (Adonan yg di tengah yg plg besar). Istirahatkan lg kurleb 1jam.
- 5
Oven 180° selama 20-30menit
- 6
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Basic Milk Bread (Eggless) Basic Milk Bread (Eggless)
Second attempt bikin roti tawar gara2 penjual roti langganan mudik lebaran padahal lagi PSBB, ga bisa balik Jakarta 😂Mantabbb resepnya @icenguik (ig) simple bgt.. Marselina Idris -
Basic Milk Bread Basic Milk Bread
14-01-2024Week41Akhirnya nemu resep roti tawar ekonomis tapi enak dan masih empuk di hari yang ketiga😋Source : https://cookpad.wasmer.app/id/r/14369099#BALONChallenge#SuJu#GenerasiAprontis Lany Y -
Japanese Milk Bread (eggless) Japanese Milk Bread (eggless)
Source : IG icenguikSering banget bikin roti ini, selain empuk, lembut dan mudah. Ini langsung dimasukkan ajah bahannya tanpa autolisis dl.#cookpadcommunity_depok#rekreasi_depok#tetepkenyangtanpanasi Saomi Mayhai -
Basic Milk Bread Basic Milk Bread
Minggu ke 43( 19 July 2020)Banyak di sosmed(Instagram) membuat roti,berbagai macam roti ada yang lama prosesnya ada yang standar. Saya tertarik untuk mencoba,walaupun masih harus banyak belajar tepatnya latihan terus untuk mendapatkan yang baik. Ini saya dapat ide dari @ci icenguik.Oh iya,saya memakai bahan yang standar aj(yang ada di rumah),kalo mau pake tepung bagus itu juga boleh. U/ loyangnya 19x10x11,karena saya gak punya,pakai yang ada aj. Yuk.. dicoba 🙏😇 Source by Ci Icenguik (Instagram)#DirumahAja##PejuangGoldenApron2# Anita Permatasari -
-
-
-
Basic Milk Bread Basic Milk Bread
Udah sabtu lagi aja ni,,Waktunya semarak.Yei minggu ini yg nentuin semarak itu mba @herlin wulan,,beliau menantang anggota wag clover buat bebikinan roti.Saya sendiri udah sering banget si bikin roti,cuma ya gitu namanya jga masih belajar,Sering berhasil dan adakalanya ak gagal,entah karna apa.Yang penting tetep semangat.Kali ini ak bikin basic bread kosong ya.Sengaja ga diisi sma sekali,karna mau dibuat utk burger dan rotijhon,,alias diisi dalemnya.#BreadTime#Semarak_BreadTime#Cookpadcommunity_Merauke#TidakSekedarMemasak#CookingWithHeartEatingWithLove#CloverCookingLover#PejuangGoldenApron3#GA3_Week22 Annie Aprilia (annie'kitchen) -
Flower Milk Bread (eggless) Flower Milk Bread (eggless)
Bismillah,Roti selalu jadi favorit anak² dirumah#cookpadcommunity_depok#hidanganfavoritanak Saomi Mayhai -
Basic Milk Bread Basic Milk Bread
Aku buat bread ini gak cuma sekali dua kali jadi ya teman2. Tapi berkali2😆 ini percoabaan aku yang kesekian kalinya dan udah 70% mau berhasil ya. Aku bilang 70% karena atasnya masih overbake😆 jadi agak gosong. By the way, tapi resep ini serius enak kalo kalian bakingnya bener2 jadi☺ softnya dapet banget dan rasanya pun gak eneg ya meski dia milk bread🥰 Daily For Kitchen -
Basic Milk Bread Basic Milk Bread
Belajar bikin roti tawar, ini percobaan pertama. Secara visual not bad lah tp kalo teksturnya ini juara lembutnya, tetep empuk sampe 3 hari di suhu ruang. Mantaplah resepnya, lain kali belajar lg biar tampilannya lebih sexy hihihiSource : icenguik (IG)#GA_TheNextLevel#ResepMingguKe35 dapurmikha -
Japanese Pandan Milk Bread Tanpa Telur Japanese Pandan Milk Bread Tanpa Telur
Postingan Saya Ke Seratus Sembilan Puluh Empat di cookpad,,roti yg lagi viral buntik di atas roti di tabur tepung,,roti ini ternyata empuk sekali meskipun tidak pakai telur cocok untuk cemilan nonton dramkor😂😂😂 Tyzaki_Kitchen
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/15585928
Komentar