Nugget Tahu Wortel Kriuk

Ni Luh Iin Ariantari @iinariantari27
Nugget tahu dan wortel krispi, cocok untuk jadi teman cemilan😍
Nugget Tahu Wortel Kriuk
Nugget tahu dan wortel krispi, cocok untuk jadi teman cemilan😍
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Nugget Tahu Wortel Nugget Tahu Wortel
Menu Irit dan Super Simpel yg cocok untuk kondisi genting minim budget di akhir bulan. Meskipun tanpa ayam, nugget tahu wortel ini bisa jadi stok darurat untuk makanan keluarga lho.Dengan modal 10ribuan, sudah bisa buat nugget wortel utk jadi lauk makan.Nugget tahu wortel ini juga oleh oleh dari jalan jalannya Cookpad Community Sumbar ke Depok 🤗Source : Ceu @Rini Dwi Astuti#Basidoncek#Cookpadcommunity_sumbar#Babako_Kadepok#PekanPosbar_MasakSesuaiBudget#PejuangGoldenApron3#GenkPejuangDapur Beranda Aqlan -
Nugget Tahu Wortel Nugget Tahu Wortel
Bekal misoa dan saya pagi ini adalah nugget tahu wortel..Saya bikin 2 hari sebelumnya dan masih enak di hari ke 3Pokoknya ini endes bgt...murah meriah dan bikinnya gampang..Selamat mencoba 😊 Appleberry -
Nugget Tahu Wortel Nugget Tahu Wortel
Kembali ke kebiasaanku gabung2in resep yaahh 😁😁😁 kali ini bikin nugget tahu wortel hasil Source: Mbak kesayangan aku @Yoshi Nur Imama dan @Welly Herlina (Mommy Zhi'89)#DiRumahAja#ComboNgabibita_InStreetFood#FestivalRamadanCookpad#RamadanPenuhIdeMasakan#Cookpadcommunity_Kupang#Cookpadcommunity_id Onna Indriyani -
Nugget Tahu Wortel Nugget Tahu Wortel
Buat nugget yang beda, bosen sama nugget ayam. Coba deh buat dari bahan dasar tahu. Bisa lho buat bunda-bunda yang bingung masak buat anak yang sehat dan simple. Biar ga bosen nugget ayam melulu.. Selamat mencoba!! Ulfa Pradani -
Nugget Tahu Wortel Nugget Tahu Wortel
Masih ada sisa tahu yang belum dikonsumsi, iseng2 buat nugget tahu yang dicampur dengan wortel dan penyedap lainnya. Walaupun bentuknya belum rapi dan ukuran tak sama besar, masih pantas dimakan kok 😉 Fuji Tan -
Nugget Tahu Wortel Nugget Tahu Wortel
Lihat di lemari es ada tahu putih, menganggur punya ide dibuat nugget tahu saja selain bisa dibuat camilan plus jadi lauk nih ☺. Nugget dari tahu ini tidak terlalu padat dan sedikit rapuh sehingga saat memotong-motong harus extra berhati-hati. Tapi saat sudah dilapisi tepung roti tekstur nugget tahu akan lebih kokoh tidak mudah patah.#PejuangGoldenApron2#ResepMamaEra#ResepLaukMamaEra Priska Koes -
Nugget Tahu Wortel Nugget Tahu Wortel
Setelah berjuang tanpa putus kirim resep untuk Balon Challenge, kali ini ibuk ikut challenge #SiapSiapRamadan #RamadanPilihMasakSolusi lauk untuk sahur, tinggal goreng dan dicocol sama saus sambal. Si buah hati pasti suka. Mski bukan nugget ayam, tapi nugget tahu ini juga penuh gizi looh, ada wortel dan sosis atau bisa di ganti dengan ayam, ikan atau daging sapi.Dan nuggetnya dibentuk seperti ikan, biar anak tertarik untuk memakannya. Meski kenyataan, nuggetnya ndk seperti ikan. 😁#RamadanMinggu1#Kopijos_SiapSiapRamadhan2024#Kopijos#SelaluIstimewa#CookpadCommunity_Yogyakarta Sandra Risma -
Nugget Tahu Wortel Nugget Tahu Wortel
Masih dlm penggabungan program 😍 #Basidoncek & #Basidoncek_MaulangMasak . Recook resep dr Welly Herlina #Bainai_BarajaFoto . Cek bahan, langsung eksekusi.https://cookpad.wasmer.app/id/resep/11330479-nugget-tahu-wortel?invite_token=hi81ByaVX5XmZJfe8qpjXSq2&shared_at=1602643637Minggu 20#PejuangGoldenApron3#GA_TheNextLevel#CookpadCommunity_Sumbar#CookpadCommunity_Padang#CookpadCommunity#CookpadCommunity_Indonesia#Nugget #Tahu #Wortel #RGliant Glian Tika -
Nugget Tahu Wortel Nugget Tahu Wortel
Tiada rotan akarpun jadi, tiada nugget ayam..nugget tahu wortel pun jadi 😍. Apalagi dirumah ada stok tepung roti...kurleb fungsinya sama dg tepung panir, jadi sayang aja kalau tidak disegerakan untuk eksekusi. Apalagi bisa jadi frozen food, lumayan bisa tinggal goreng 🥰Enak plus kriuk²...kata kakak malah kayak nugget ayam 🤭. Makasie akak @Gliantika buat resepnya 🥰💕#GenkPejuangDapur#GenkPeDa_Eksis#CookmemberPeDa3_Tika#CookpadCommunity_Surabaya Florensia Wenda -
Nugget Tahu Wortel Nugget Tahu Wortel
Suami paling suka makan tahu, tapi susah kalau makan sayur, jadinya harus cari cara biar dalam 1 menu bisa semua dapat. Nah, nugget tahu wortel ini selalu bisa jadi alternatif buatku. Bisa dicoba di rumah yaa semuanya 🥰#itharesep#nuggettahuwortel Diyah Puspita Rini -
Nugget Tahu Wortel Nugget Tahu Wortel
Karena jadwal senin-jumat saya kerja dan sabtu saya kuliah, semua masakan di cover sama mama. Dan minggu jadwal mama olahraga pagi, jadi saya masak (bisa dibilang baru pemula, bahkan masak pun kalau terdesak) alhasil iseng buat nugget tahu karena pakbos ad riwayat kolestrol tinggi, alhamdulillah semua suka 😘 Ny.RD -
Nugget Tahu Wortel Nugget Tahu Wortel
Ini pertama kalinya coba bikin nugget. Ada stok tahu, eksekusi aja deh.. Liony PinkLuvh
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/15867565
Komentar