Rolade sapi dan telor ceplok bumbu kecap

Devi Riniawati
Devi Riniawati @deviriniawati
Cikampek - Jawa Barat

Masakan simple bumbunya tinggal di iris

Rolade sapi dan telor ceplok bumbu kecap

34 orang berencana membuat resep ini

Masakan simple bumbunya tinggal di iris

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

15 menit
Satu piring
  1. 3 butirtelor ayam, di goreng ceplok ya..
  2. 9 buahrolade sapi, saya beli yg kemasan jadi tinggal goreng
  3. 1 buahcabai merah, jika suka pedas bisa ditambah cabe rawit, iris kasar
  4. 1 kepinggula merah, iris halus
  5. 2 siungbawang merah, iris halus
  6. 2 sendok makankecap manis
  7. secukupnyaGula pasir, garam dan kaldu bubuk
  8. 2 siungbawang putih, iris halus
  9. 1 gelasair
  10. Minyak sayur untuk menumis

Cara Membuat

15 menit
  1. 1

    Tumis bawang dan cabai hingga harum, masukan air dan gula merah. Masak hingga mendidih.

  2. 2

    Tambahkan telor ceplok dan rolade yg sdh di goreng. Beri kecap, gula, garam dan kaldu bubuk.

  3. 3

    Masak hingga bumbu meresap. Jangan lupa koreksi rasa. Siap sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Devi Riniawati
Devi Riniawati @deviriniawati
pada
Cikampek - Jawa Barat
Be your self 😊
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa