Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 100-200 grAyam fillet,cincang kasar
  2. 2Tofu,iris jd 6 potong,balur dgn Tepung maizena,goreng dulu
  3. 10Jamur bulat,iris2
  4. 1Bawang Bombay,iris tipis
  5. 3Bawang Putih,cincang halus
  6. 1Daun Bawang,iris 1cm
  7. 1 sdmSaus Tiram
  8. 1 sdtKecap Asin
  9. 1 sdmMinyak Wijen
  10. 1 sdmTepung Maizena,larutkan dgn air
  11. Garam,Gula pasir,lada secukup nya

Cara Membuat

  1. 1

    Tofu di goreng hingga agak kering,sisihkan

  2. 2

    Tumis Bawang Bombay,Bawang Putih hingga matang,masukkan Ayam cincang,beri 1 gelas Air. Beri Saus Tiram,Kecap Asin,garam,lada,gula pasir. Biarkan hingga ayam matang. Cek rasa.

  3. 3

    Setelah ayam matang,masukkan jamur,daun bawang,tofu,larutan maizena.

  4. 4

    Cek rasa lagi. Terakhir,beri minyak wijen.

  5. 5

    Klo suka,bisa d tambah kecap manis. Klo saya ngga..

  6. 6

    Happy Cooking ❤️

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

dapur_salli
dapur_salli @sallipandris
pada
Bandung,Jawa Barat Indonesia

Resep Serupa