Cara Membuat
- 1
Rebus mi kurleb 30 menit lalu tiriskan cuci dengan air biasa lalu berikan sedikit minyak sayur agar mi tidak lengket
- 2
Haluskan bumbu bawang putih, bawang merah, cabe, kemiri, dan andaliman
- 3
Tumis bumbu halus sampai wangi
- 4
Tambahkan kaldu ayam dan garam
- 5
Tambahkan santan
- 6
Setelah mendidih angkat
- 7
Mi dan kuah dibuat terpisah ya, untuk setiap akan makan baru mi di kasih kuah
- 8
Diberikan topping agar lebih nikmat
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Mi Gomak Kuah Mi Gomak Kuah
Bismillah..Bikin camilan sore, masih dlm suasana tahun baru islam, 1443 H. Smg di tahun ini, keadaan segera membaik, kita semua berada dlm lindungan Allah SWT, sehat, bahagia dan selalu bersyukur atas setiap keadaan, Aamiin Allahumma Aamiin 🤲#MasihDiRumahAja#keepsafehealthyandhappy#dapoernyamimi#CookpadIndonesia#CookpadCommunity_id#CookpadCommunity_Bekasi Tina Hasbie -
Mi gomak goreng Mi gomak goreng
I LOVE ALL KIND OF MIE... Mie aceh..mi jawa.. Mie ramen,Ramyun,mie goreng,mie rebus,mie instan de.el.el.. NOODLE i just love them... sejak liat postingan temen soal mi gomak ini saya jd kepikiran sampe nyari2 tukang jualan nya, tp cukup sulit nyari kuliner satu ini di kota saya. Akhirnya jurus terakhir pun keluar, browsing resep... Hehe.Originally recipe by mba Susan Mellyani astri iliana -
Mi Lidi Goreng Kecap (Inspirasi Mi Gomak Medan) Mi Lidi Goreng Kecap (Inspirasi Mi Gomak Medan)
Terimakasih mbak @MeriYoana buat resepnya 😊. Sebenarnya ini resep Mi Gomak Medan tapi karena gak punya andaliman jadi hasilnya Mi Lidi Goreng Kecap hehehe. Andaliman sendiri dikenal bahan bumbu untuk masakan Batak, sehingga dikenal orang luar daerah ini sebagai "merica batak". Jika susah menemukan andaliman, sebagai penggatinya Lada Szehuan. Meskipun bentuk dan rasanya mirip lada, namun tanaman ini bukan dari keluarga lada yang tumbuh merambat.Buat sahabat cookpad yang ingin Mi Gomak Medan tinggal tambahin andaliman atau pengganti lada szehuan, biar terasa masakan bataknya dan jangan lupa ketika merebus mi lidi disarankan lebih lama dari merebus mi telur biasa, supaya benar2 matang 😉#MiLidiGorengKecap#FestivalIdulFitriCookpad #SilahturahmiRecook #WeekendChallenge #DirumahAja #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Bandung #PejuangGoldenApron2 #MasakItuSaya #Resolusi2020 #Dapoerezekicooking Dapoerezekicooking ✅ -
Mi Gomak Mi Gomak
Mie Gomak merupakan salah satu dari sekian banyak kuliner khas tepian Danau Toba. Keistimewaannya dari rasa pedas ketir dari percampuran cabai, bawang dan andaliman. Rasa ketir ini datang dari bumbu merica khas Toba bernama andaliman. Resep ini didapat dr temannya Lily Minarosa (penulis), yang bersuku Batak. Mi Gomak menggunakan lidi berwarna kuning, tekstur mi lebih tebal, kenyal dan juga gurih. Terkadang disebut juga sebagai spagetinya orang Batak.Untuk special ulang tahun cookpad ke 12. Saya masak mi Gomak masakan khas daerah Sumatra Utara , kuliner khas tepian danau Toba.. Terimakasih cookpad selalu menjadi inspirasi para pejuang didapur. Sukses terus untuk coopkad Indonesia. We love ❤️cookpad & mamah cookpad 😘Source : Menu Favorit keluarga ala resto by Lily Minarosa ~ buku#BalonChallenge#KreasiOrange#Horas_Mibalap12TahunCookpad#mingguke10 Hety Priscilla -
Mi gomak andaliman Mi gomak andaliman
Mi gomak adalah makanan khas dari tapanuli utara yaitu suku batak toba. Ini sudah menjadi makanan yang dangat di rindukan saat jauh dari keluarga.Resep dan cara masaknya tentu saja saya mengikuti imama saya yang selalu mengajarkan saya cara memasak.Deva Sihombing
-
Mi gomak kuah Mi gomak kuah
suatu saat saya berwisata ke Pulau Samosir di tengah Danau Toba dan melihat anak anak jajan mi kuah dengan telur ceplok. Tergodalah saya untuk ikut mencicip masakan tersebut.Kata teman, orang lokal, itu adalah mi gomak. Wow rasanya sedap meski sederhana.Pulang ke rumah, waktu itu masih tinggal di Bekasi, sensasi menikmati mi gomak terus menghantui, akhirnya saya cari resepnya lalu ke pasar untuk mencari bahan bahannya.Cling!jadilah kreasi mi gomak saya ini. eh mirip mirip spaghetti lo.#MiGomakKuah#MasakanNusantara#cookpadindonesia#cookingwithBudeAndriek@MamahCookpad maria dian andriana -
Mie Gomak Mie Gomak
Iseng beli andaliman di market place,, niat hati ingin masak masakan khas Batak,, kenyataannya mager .. si andaliman kering cuma menuh"in rak bumbu aja dirumah 🤪 Baiklah dimulai bikin masakan yg mudah dulu aja ya spt bikin Mie Gomak . Mie nya sy pake mie lidi kering cap Harimau.. Andaliman ini khas bgt wangi dan rasanya,, kuahpun jd tambah sedap.#PekanRayaMie#PekanPosbarMie Ibu Malka ❤ -
Mie Gomak Goreng Mie Gomak Goreng
Ini salah satu makanan khas Batak dan termasuk favorit akuu Nur Faizah -
-
377. Mi gomak 377. Mi gomak
Sumber resep : Mira RozanaGegara nonton film "Ngeri-ngeri sedap" jadi auto kepengen bikin mi gomak ini.Karena lihat di film itu anak2 si mamak nampak sedap kali menikmati masakan mamaknya 😄😄😄Alhamdulillah disini ada yg jual mi lidi jadi bisa masak agak2 autentik baik bahan maupun bumbunya.Yuk berwisata ke Sumatra Utara walau hanya lewat kulinernyaResep asli :https://cookpad.wasmer.app/id/r/15356596#MasakanNusantara#PejuangGoldenBatikApron#CookpadCommunity_Jakarta Istikah 20444011 -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/16090782
Komentar