Sup Rumput Laut (non halal)

fionesia zhuo
fionesia zhuo @ellenzhuo14

Sup rumput laut ( halal ) tanpa samcan & bisa diganti dengan bakso ikan, bakso sapi dan bakso lainnya ya 🙏🏻.
Tofu bisa diganti dengan tahu susu / tahu halus.
Cocok untuk menu si kecil (kids) .

Semoga bermanfaat ya 😊

Sup Rumput Laut (non halal)

4 orang berencana membuat resep ini

Sup rumput laut ( halal ) tanpa samcan & bisa diganti dengan bakso ikan, bakso sapi dan bakso lainnya ya 🙏🏻.
Tofu bisa diganti dengan tahu susu / tahu halus.
Cocok untuk menu si kecil (kids) .

Semoga bermanfaat ya 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

± 30 menit
± 6 orang
  1. 2 lembarrumput laut 🟢
  2. 1 bungkustofu / tahu Jepang
  3. 2 butirtelur
  4. 50 grsamcan (sudah direbus)
  5. 2 siungbawang putih (chop)
  6. ± 1,5 liter air
  7. Secukupnyagarlic oil (finishing)
  8. Secukupnyagaram
  9. Secukupnyatotole

Cara Membuat

± 30 menit
  1. 1

    Siapkan telur urak arik.
    Siapkan bawang putih tumis.
    Siapkan panci dan air mendidih.

  2. 2

    Masukkan bawang putih yang telah ditumis kedalam panci yang berisi air mendidih. Masukkan samcan, garam & totole.

  3. 3

    Tambahkan rumput laut & tofu. Koreksi kembali rasanya. Setelah mendidih, masukkan telur urak arik & beri garlic oil setelah matang. Siap dihidangkan ☺

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
fionesia zhuo
fionesia zhuo @ellenzhuo14
pada
IG @fio_zhuo / fionesia
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa