Es Susu Ketan alias Es Suket

Ummu Kensa
Ummu Kensa @cook2609

Awalnya beli via online food, eh coba coba ah di rumah. Pas di cobain kata orang rumah sih enak

Es Susu Ketan alias Es Suket

3 orang berencana membuat resep ini

Awalnya beli via online food, eh coba coba ah di rumah. Pas di cobain kata orang rumah sih enak

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

20 menit
  1. 1 mangkokBubur beras ketan hitam
  2. 2 kotakSusu Uht
  3. 3 sdmair gula pasir
  4. 2 sachetskm
  5. Es serut secukupnya
  6. Tambahan keju parut (optional)

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Masukan bubur ketan hitam (kalo saya beli di tukang bubur kacang pagi2 biar praktis😋) ke dalam gelas

  2. 2

    Masukan es, air gula, susu uht, skm ke dalam blender. Lalu blender sampai ke aduk semua.

  3. 3

    Tuangkan bahan yg sudah di blender tadi ke dalam gelas yang berisi bubur ketan hitam. Lalu parut keju secukupnya di atasnya

  4. 4

    Selamat menikmati☺️ (kalo mau dibuat rasa greentea or coklat, tinggal ditambahkan chocolatos serbuk ke dalam blender tadi)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ummu Kensa
Ummu Kensa @cook2609
pada

Komentar

Resep Serupa