Korean Mapo Tofu

berrydelice
berrydelice @anindrya
Nijmegen

Terinspirasi dari chinese mapo tofu-nya Two Plaid Apron, tapi di rumah adanya gochujang. Jadilah Korean Mapo Tofu yang seger dimakan saat hari mendung.

Korean Mapo Tofu

9 orang berencana membuat resep ini

Terinspirasi dari chinese mapo tofu-nya Two Plaid Apron, tapi di rumah adanya gochujang. Jadilah Korean Mapo Tofu yang seger dimakan saat hari mendung.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
4 orang
  1. 200 grdaging sapi cincang
  2. 1 buahsilken tofu (tahu sutra)
  3. 3 buahtahu
  4. 4 siungbawang putih, iris halus
  5. 1 cmjahe, geprek
  6. 1 batangbawang daun, iris tipis untuk garnish
  7. secukupnyaChilli flake
  8. secukupnyaCabai bubuk
  9. 2 sdmgochujang
  10. secukupnyaMerica hitam
  11. secukupnyaGaram
  12. Kaldu ayam bubuk
  13. 1 sdmtepung maizena
  14. 1.5 cangkirair
  15. 1 sdtchilli oil

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Potong-potong tahu dan tofu, rebus dalam air mendidih sampai matang, sisihkan.

  2. 2

    Panaskan sedikit minyak dalam wajan, tumis daging cincang hingga matang.

  3. 3

    Masukkan bawang putih, jahe, cabai bubuk, chilli flake, chilli oil, gochujang, garam dan kaldu bubuk. Tumis hingga harum

  4. 4

    Tuang air, dan masak dalam api kecil (simmer).

  5. 5

    Campur tepung maizena dengan sedikit air panas, tambahkan sedikit demi sedikit ke dalam wajan. Masak hingga mengental sambul diaduk pelan.

  6. 6

    Angkat dari api dan taburkan bawang daun

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
berrydelice
berrydelice @anindrya
pada
Nijmegen
Mom, wife, researcher
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa