Tumis tempe buncis ala bunda sheva

Bunda Sheva
Bunda Sheva @merti
Bogor - Parung

Tumis tempe buncis ala bunda sheva

12 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1lanjar tempek
  2. Secukupnyabuncis
  3. k
  4. Bumbu halus
  5. 3 siungbawang merah
  6. 3 siungbawang putih
  7. 5cabai merah
  8. ukuran kecilTomat
  9. Secukupnyaasam
  10. Secukupnyagula pasir
  11. Air

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng tempe setengah matang lalu tiriskan

  2. 2

    Tumis bumbu sampai harum, masukan buncis dan tempe. Aduk2 sampau tercampur dengan bumbu. Masukan air, beri penyedap rasa

  3. 3

    Selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Bunda Sheva
Bunda Sheva @merti
pada
Bogor - Parung

Komentar

Resep Serupa