Spaghetti Brulee

Makanan kesukaan krucil ku, gak ada bosennya apalagi sama saus bechamel nya si krucil doyan banget.
Spaghetti Brulee
Makanan kesukaan krucil ku, gak ada bosennya apalagi sama saus bechamel nya si krucil doyan banget.
Cara Membuat
- 1
Didihkan air panas, masukan 1sdt garam dan minyak goreng secukupnya, rebus spaghetti sampai aldente. Angkat dan tiriskan.
- 2
Cincang bawang putih dan bawang Bombay, kemudian tumis sebentar jgn sampai bawang putihnya gosong. Masukan smoke beef, tumis sampai harum
- 3
Masukan saus bolognese dalam tumisan, tambah sedikit air rebusan spaghetti. Aduk aduk tambahkan kaldu bubuk, gula, merica. Jangan lupa tes rasa
- 4
Kemudian masukan rebusan spaghetti ke dalam saus bolognese, aduk merata. Sisihkan dahulu
- 5
Buat saus bechamel.
Masak dgn api kecil 2 sdm margarin sampai meleleh, masukan 2 sdm tepung terigu, aduk sampai tidak bergerinjil. Kemudian masukan susu cair secara perlahan saja jangan langsung semua. Aduk sebentar - 6
Masukan keju sambil terus di aduk aduk dan ditambahkan susu secara perlahan.
- 7
Masak sampai tekstur nya pas. matikan kompor jika sudah meletup letup.
- 8
Kemudian masukan masing2 dalam cup alumunium spaghetti yg sudah jadi. Tutup dengan saus bechamel diatasnya
- 9
Taburkan dengan bubuk oregano. Dan tambahkan keju cheddar (opsional) tdk pakai keju cheddar lg juga sudah enak bgt
- 10
Panggang selama 15 menit atau sesuaikan oven masing masing
- 11
Dan jadiii.. rasa creamy bechamel sauce berpadu dengan saus bolognese. nagihhh
Resep Serupa
-
Spaghetti Brulee Spaghetti Brulee
Telat banget sih ini baru nyobain makanan yang pernah viral, gpp lah ya, daripada ngga sama sekali😁Notes : harusnya di saus bolognese pakai daging giling, karena aku ga ada daging giling, jadi pakai sosis#PejuangGoldenApron3#CookpadIndonesia#CookpadCommunity#CookpadCommunity_Jakarta#TiketMasukGoldenApron3 Irma Rahim -
Spaghetti Brulee Spaghetti Brulee
Buat penyuka pasta yg rasanya cheesy, ini cocok bgt deh. Creamy saus béchamel nya padu banget sama bolonaise nya spaghetti, juwarak deh! Pantesan ini hits banget di ig, jadi gatel pengen nyoba. Thanks to Ci Yackikuka yg kasih resep super simpel 👍#PejuangGoldenApron3#CookpadCommunity_Yogyakarta#SelaluIstimewa#Pasta#Spaghettibrulee dapurAva -
Spaghetti Brulee Spaghetti Brulee
Assalamualaikum,,,.Bismillah,,,.Alhamdulillah masih bisa mengerjakan #snapancoboy Cooksnap resep akak @Yennylaurensia170123 , sekalian untuk #Balonchallenge . Awalnya dah milih chiffon,, ternyata waktu nya gak sempat 🙈, akhirnya milih yang sekalian aja untuk tugasnya 😁..Rasanya gurih enak bgt, makanya anak2 doyan.. Masak pagi, siang dah habis 😁.#SnapanCoboy_YennyLaurensia#SnapanCoboy23#CookpadCommunity_Surabaya#Balonchallenge#Anekapasta Naads_Kitchen -
Spaghetti Brulee Spaghetti Brulee
BismillahirrahmanirrahimAssalamu'alaikum Warahmatullahi WabarakatuhSudah lama tidak menulis resep dan malam ini memulainya kembali.Dari Jakarta, warga KomJak diajak ke Italia melalui masakannya. Italia identik dengan spaghetti, pizza, tiramisu dan lain-lain.Saya memilih membuat spaghetti.Sebelumnya saya sudah ada resep spaghetti carbonara, spaghetti napolitan, dan spaghetti aglio olio. Nah hari ini masih buat spaghetti tapi spaghetti brulee.Spaghetti brule adalah spaghetti bolognese dengan saus bechamel, proses pembuatannya dengan dipanggang atau di oven.Selamat mencoba ;)#cfdjatinegara_italiano#cookpadcommunity_jakartaSource : @dapurade50 irani nara -
Spaghetti Brulee Spaghetti Brulee
Cerita dibalik resep ini penasaran sama spaghetti brulee karena sering muncul di instagram. Terus ada stok susu, keju dan saus dirumah. Jadi coba bikin deh. Spaghetti brulee cocok disajikan hangat. Aku tambahin sedikit boncabe diatas nya, rasanya jadi makin enak. Selamat mencoba ☺️ Raras -
Spaghetti brulee Spaghetti brulee
Makanan kesukaan krucil yang gak pernah ngebosenin..setiap buat pasti abis n mau lagi😍😁 Wietari -
Spaghetti Brulee Spaghetti Brulee
Alternatif masak spaghetti yang highly recommended karena enak pol. Spaghetti dimasak al dente dan dipanggang dengan saus bolognese dan topping saus krim keju. Pinjam resepnya mbak Okta dengan sedikit modifikasi. Saya kurangi susu dan tambah lada juga gula, disesuaikan dengan selera lokal 😊Source: @oktavianasukrisno Ria Mamanya Tata -
Spaghetti Brulee Spaghetti Brulee
Mirip-mirip lasagna cuma bedanya pakai spaghetti😋. Kerjaan di rumah kalau lagi santai, leyeh-leyeh bentar-bentar buka Cookpad ,bentar-bentar buka Cookpad. Paling betah berlama-lama bahkan suka lupa waktu , kerjaannya scrool masakan di Cookpad ini. Karena aplikasi yang paling sedikit ghibahnya tapi banyak manfaatnya hanya ada di Cookpad🤭😍👏. Terimakasih Cookpad yang selalu menemani,apalagi disaat kehabisan ide mau masak apa untuk anak dan suami. Cookpad jadi pahlawanpenolong emak-emak biar gak pusing mikirin menu masakan setiap harinya. Terimakasih Cookpad💐❤️#PejuangGoldenBatikApron#KadoUntukCookpad#Berbag11Cerita Irma Rays -
Spaghetti Brulee Spaghetti Brulee
Hidangan pasta yang lagi hitsss banget dan emang enakkk. Perpaduan saus bolognese dan saus bechamel (saus susu creamy) cocok banget. Kesukaan kids jaman now 😆. Inspirasi resep dari IG makfrida, cuss cek original versionnya. Hasilnya: spageti benar benar terbalurkan saus bolognesenya plus saus bechamelnya melimpah banget karena pakai 1 liter susu ☺️. #spagetibrulee #hidanganpasta #pasta #menuanak #bekalanak #frozenfood #hampers Jihan Kitchen Log -
Spaghetti Brulee 🧡🍝 Spaghetti Brulee 🧡🍝
Salah satu Jenis pasta yang ada dipasaran dan gampang nyarinya selain macaroni/elbow, fusilli, fettuccini, lasagna, adalah spaghetti. Dan menu kali ini saya buat spaghetti brulee ala Italia yang mudah dan bisa dijadikan bekal sekolah karena saya tempatkan di cup kecil, bisa juga untuk ide jualan lho.. 😉Spaghetti brulee panggang adalah perpaduan resep spaghetti bolognese dan saus bechamel yang dipanggang menjadi hidangan pasta yang enakk 🤤Biasanya toping atas tertutup saus bechamel full dan taburan oregano saja, tapi biar ada efek hangus2nya terkadang ditambah taburan keju mozarela atau quickmelt, tapi karena lagi gak punya keduanya, jadi dimodif dikit pakai keju cheddar parut, tetap yummy.. 💕 cobain yukk!#GenerasiAprontis#BALONChallenge#AnekaPasta#CookpadCommunity_Jakarta#CFDJatinegara_Italia#Bakerpad_Community Endah Mumpuni -
Spaghetti Brulee 🍝 Spaghetti Brulee 🍝
Kesukaan gadis2 di rumah makan pasta.. Beda banget lidahnya sama emaknya yg oncom mania..Kali ini nyobain resepnya Henjiwong.. cucook eiimm.. pdhal pakai bahan2 yang ada aja.. creamy tp ga eneg..#PejuangGoldenApron2#CookpadCommunity_Jakarta dapur ade -
Spaghetti Brulee Spaghetti Brulee
Resep mudah, cocok untuk sarapan juga, bisa tahan di kulkas 2hari.. ide bakulanku juga loh..selamat mencoba..Untuk video lengkap bisa kunjungi YouTube ku "Dapoer Mama Icha" 🙏#Zahara#cookpadcommunity_tangerang Zahara
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar