Bahan-bahan

30 menit
2 orang
  1. 250 grekor ayam (brutu)
  2. 5 buahtusukan sate
  3. 1 ruaskunyit
  4. 1 ruasjahe
  5. 1 siungbawang putih
  6. 2 siungbawang merah
  7. 3 buahcabe rawit
  8. 1/2 sdtmerica bubuk
  9. 1/2 sdtketumbar bubuk
  10. 1/2 sdtgaram
  11. 1/3gula jawa

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Rebus ekor ayam dengan daun salam sampai matang.

  2. 2

    Haluskan semua bumbu kecuali gula jawa, gula jawa masukkan terakhir. Haluskan kembali. Lumuri ekor ayam dengan bumbu selama 10 menit agar meresap.

  3. 3

    Tusuk dengan tusukan sate. Kemudian panggang di teflon hingga matang dengan olesan kecap manis.

  4. 4

    Sajikan♡

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Tina Ollive
Tina Ollive @tinaollivetira
pada
Kartasura ‐ madiun
excited dengan semua makanan 😍
Lebih banyak

Resep Serupa