Chinese Egg Drop Soup ala Resto (dg tahu sutra)

Comfort food ini sering ditemui di Chinese Resto.
Rasanya ringan menghangatkan.
Membuatnya juga super satset.
Saya tambahkan tahu sutra dalam sup. Boleh tambahkan juga udang atau ayam cincang.
Cuss dicooksnap yah :)
#BalonChallenge
#AkuTahuKamuSuka
#CFDJatinegara_China
#CookpadCommunity_Jakarta
Chinese Egg Drop Soup ala Resto (dg tahu sutra)
Comfort food ini sering ditemui di Chinese Resto.
Rasanya ringan menghangatkan.
Membuatnya juga super satset.
Saya tambahkan tahu sutra dalam sup. Boleh tambahkan juga udang atau ayam cincang.
Cuss dicooksnap yah :)
#BalonChallenge
#AkuTahuKamuSuka
#CFDJatinegara_China
#CookpadCommunity_Jakarta
Cara Membuat
- 1
Didihkan 450 ml air
Potong dadu, tahu dan rebus - 2
Setelah mendidih, masukkan maizena yang dilarutkan dg 50 ml air.
Bubuhi garam dan merica - 3
Kocok lepas telur dan tuang dalam sup sambil terus diaduk
- 4
Masukkan daun bawang dan minyak wijen, aduk rata dan sajikan hangat.
Pencarian Teratas di
Resep Serupa
-
Chinese Egg Drop Soup ala Restaurant (tahu sutra) Chinese Egg Drop Soup ala Restaurant (tahu sutra)
Masak sup dengan cepat sat set.. Bahan hanya tahu sutra dan telur . Tapi rasanya enak... Malahan anak2 bilang sering masak ya sup ini. Terimakasih resepnya ci Lingga @frielinggasit. Sup ini bisa ditambahkan juga udang, ayam, kepiting yaSource @frielinggasitLink resep.https://cookpad.wasmer.app/id/r/17076660#TelurBintangDapur#GAS2025#CookpadCommunity_Sumut#Horas_ArsikKreasiTelurUnggas Hety Priscilla -
Sup Tahu Sutra Sup Tahu Sutra
Tahu sutra, juga dikenal sebagai tahu Jepang, adalah jenis tahu yang memiliki tekstur sangat lembut dan berwarna sangat pucat. Nama “tahu sutra” merujuk pada teksturnya yang selembut sutra dan mudah hancur. adete -
Sup Tahu Sutera Sup Tahu Sutera
Salah satu 'my comfort food'. sedang di landa flu satu rumah ini,.dari kakaknya,lanjut ayah nya,saya dan si adek,.makan yg berkuah dan seger2 begini enak deh,mgkn klo tenggorokan lg sakit bsa di skip cabai rawit iris nya yaa..Alhamdulillah si adek dan kk suka,kuah nya gurih,Mari di coba bund,bikin klo lg flu gini enak deh,seger,sya pilih tahu sutra krn tekstur tahu sutra itu yg lembut,jd memang mudah hancur sih yaa saat di masak,tp klo lg krg enak badan cocok deh tahu sutra ini krn lembut mudah hancur,.hehehehe#BALONChallenge#AkuTahuKamuSuka#BALONkombes_Minggu2#CookpadCommunity_Bekasi Asri Suwasani -
Sup tahu sutera Sup tahu sutera
Aku dan kamu tahu, Hujan-hujan itu enaknya makan sup tahu 🤤#BALONChallenge #AkuTahuKamuSuka 🪻Eliza👒Mahyawi🪻 -
10. SUP TAHU SUTRA ala KOREA SUNDUBU JJIGAE 10. SUP TAHU SUTRA ala KOREA SUNDUBU JJIGAE
Penggemar drama Korea pasti tak asing lagi dg istilah "Sundubu Jjigae" yakni sup tahu sutra Korea yg terkenal itu.Penasaran.. akhirnya nemu resep Chef Devina Hermawan yg nampaknya segar dan mudah dibuat. Setelah melalui modifikasi shg sesuai dg lidah klg yg ga begitu suka pedas, Maka jadilah Sup Tahu Sutra khas Korea Sundubu Jjigae ala saya ini menjadi santapan klg..Sup Tahu Sutra ini benar2 segar. Ada rasa asam pedas manis lezat....pokoknya mesti dicoba...ga pedas banget krn bahan pedas HANYA saya pakai 1/3 aslinya..🥰🥰Ayuuk dicoba....inshaa Allah ketagihan..#sup#suptahusutra#supkorea#suptahukorea#sundubujjigae Ibu Endah -
Sup Tahu Sutra Sup Tahu Sutra
Comfort food buat menu sarapan. Cukup simple bahan dan prosesnya Dapoer Nafa ✅ -
Sup Tahu Sutra Yummy Sup Tahu Sutra Yummy
Sudah satu minggu ini anggota rumah sedang batuk pilek. Cocoknya menu kuah hangat dan segar. Jadilah sop tahu sutra yang simple yummy.#Menu harian keluarga#Healing with good healthy food#Episode Sup#Libur masakan pedas dan berminyak Fafa Hany -
Sup tahu sutra Mommylicious Sup tahu sutra Mommylicious
Favoritnya anak-anak kalau cuaca dingin selalu minta dimasakin sup tahu.. enak juga kan emaknya masak udah cepat dan ga banyak bahan hihiiii... 🫰🫰Tahu merupakan sumber protein yang dapat menurunkan kadar kolesterol dan tinggi kalsium..kandungan isoflavonnya juga dapat mencegah pengeroposan tulang dan menjaga fungsi kognitif pada otak... ✨✨Yaayyy tunggu apalagi capcuss deh... emak langsung ke dapur buat sup tahu sutra andalan...👍👍#PejuangGoldenBatikApron#KopijosMakempal#CookpadCommunity_Yogyakarta#CookpadCommunity#Masakansimple#Masakanrumahan Elisabeth Bridasari W -
Sup Tahu Sutra Pedas Sup Tahu Sutra Pedas
Bismillahirrahmanirrahim.Cuaca di Pontianak sejuk karena hujan. Pastinya pengen makan yang hangat kan. Nah cocok banged nih dengan menu yang saya share ini.Sup Tahu Sutra Pedas yang rasanya sedap karena rasanya pedas gurih dan hangat.Selain Tahu Sutra , didalam sup ini juga ada fillet paha ayam dan udang yang segar. Pasti rasanya semakin mantab.#CookpadCommunity_KalBar#CookpadCommunity_Borneo#CookpadCommunity_Pontianak#SupTahuSuteraPedas#SopTahuSutra Mamah Aura -
Sup Tahu Sutra Sup Tahu Sutra
Udah 2 hari si bontot ga mau makan karena lagi tidak enak badanDan pagi ini saat lihat mamanya masak sup dia langsung minta makan 😊#berburucelemekemas #resolusi2019 Tri Yunianti -
Sup Jagung Manis dan Tahu Sutra Sup Jagung Manis dan Tahu Sutra
Pingin masak yang simple, seger, dan semua bisa makan termasuk si kecil akhirnya buatlah sup Jagung manis skaligus memanfaatkan bahan baku yang masih ada di kulkasMenu ke 47 dalam perjuanganku menjadi pejuang celemek emas#PejuangGoldenApron3#SayurRumahan Eunike Kartini -
Sup Telur Tahu Sutera Sup Telur Tahu Sutera
Makanan sehat ga bikin gemuk, mudah bikinnya.. sepertinya anak2 juga akan suka! :) Edlin
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar