Ayam woku kemangi

Peppy Ispriani
Peppy Ispriani @dapuramih27

Kadang males kalo masak masakan yg rada effort, tapi terbayarkan kalo hasilnya sesuai ekspektasi 🫠

Ayam woku kemangi

Kadang males kalo masak masakan yg rada effort, tapi terbayarkan kalo hasilnya sesuai ekspektasi 🫠

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

45 menit
8-10 orang
  1. 1 kgayam
  2. 1 ikatdaun kemangi
  3. 10 siungBamer (optional)
  4. 7 siungBaput (optional)
  5. 3 buahCabe merah
  6. 1 onscabe rawit
  7. Kunyit
  8. Jahe
  9. 2 batangsereh
  10. 4 lembardaun salam
  11. 10 lembardaun jeruk
  12. 2 lembardaun pandan
  13. Laja
  14. Tomat
  15. Minyak untuk menumis
  16. secukupnyaAir putih
  17. Garam
  18. Penyedap rasa
  19. Gula

Cara Membuat

45 menit
  1. 1

    Potong ayam menjadi beberapa bagian (optional) tergantung selera.. cuci bersih sisihkan

  2. 2

    Blender bumbu halus : bamer, baput, kunyit, jahe, cabe merah, cabe rawit (tambahkan minyak)

  3. 3

    Iris halus daun pandan & daun jeruk

  4. 4

    Tumis bumbu halus, masukan sereh, salam, laja..
    Setelah wangi masukan ayam

  5. 5

    Setelah setengah matang tambahkan air, garam, gula, penyedap rasa..
    Masukan irisan daun pandan & daun jeruk

  6. 6

    Setelah air nya menyusut dan keluar minyak baru tambahkan kemangi & potongan tomat, aduk aduk sebentar angkat dan sajikan 🫠

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Peppy Ispriani
Peppy Ispriani @dapuramih27
pada
Good food Good mood 💕
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa