Straweberry cheesecake keju spread

Riska Septia Maulida
Riska Septia Maulida @riskaseptiam

Straweberry cheesecake keju spread

15 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

6 orang
  1. Strawberry Jam
  2. 100 grbuah strawberry
  3. 1 sdmperasan lemon
  4. 3 sdmgula pasir (sesuaikan
  5. Cheesecake
  6. 1/2 bungkusbiskuit marie
  7. 2 sdmbutter/ margarin (aku pakai royal palmia)
  8. 1 bungkusprchiz keju spread
  9. 1 butirtelur
  10. 100 gryogurt
  11. 75 mlwhipping cream
  12. 1 sdmtepung maizena
  13. 50 grgula pasir

Cara Membuat

  1. 1

    Untuk membuat selai strawberry, panaskan strawberry dengan perasan lemon sampai straweberry lunak, masukkan gula aduk hingga memcapai kekentalan yang di inginkan

  2. 2

    Untuk base cake nya, hancurkan biskuit marie, campur dengan lelehan butter/ margarin

  3. 3

    Masukkan ke dalam loyang, ratakan menggunakan gelas atau spatula

  4. 4

    Adonan cheesecake: kocok keju spread dengan gula hingga lembut

  5. 5

    Masukkan telur, kocok kembali hingga rata

  6. 6

    Masukkan yogurt, whipping cream dan maizena, kocok hingga tercampur rata

  7. 7

    Tuangkan ke adonan base, panggang suhu 175 dalam waktu 30 menit api atas bawah

  8. 8

    Setelah matang, olesi dengan selai strawberry, masukkan kulkas agar lebih nikmat

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Riska Septia Maulida
Riska Septia Maulida @riskaseptiam
pada

Komentar

Resep Serupa