Pepes Ayam Kemangi

Cerita Sederhana
Cerita Sederhana @dapur_unik
Indonesia 🇮🇩

Siapa yang bisa menolak kelezatan ayam. Dioalah menjadi masakan apapun gak pernah gagal bikin perut happy. Ditambahkan kemangi membuat pepes ayam terasa lebih segar. 👌

Pepes Ayam Kemangi

15 orang berencana membuat resep ini

Siapa yang bisa menolak kelezatan ayam. Dioalah menjadi masakan apapun gak pernah gagal bikin perut happy. Ditambahkan kemangi membuat pepes ayam terasa lebih segar. 👌

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

90 menit
4 porsi
  1. 8 potongayam
  2. 5 butirbawang putih
  3. 10 butirbawang merah
  4. 4 butircabai rawit
  5. 3 butirkemiri
  6. 1 ruaskunyit
  7. 1/2 ruasjahe
  8. 1 ruaslaos
  9. 1 butirtelur
  10. 2 buahtomat
  11. 2 batangserai
  12. Kemangi
  13. Garam
  14. Lada
  15. Daun salam

Cara Membuat

90 menit
  1. 1

    Lumuri ayam dengan jeruk nipis, diamkan 5 menit. Cuci hingga bersih

  2. 2

    Haluskan semua bumbu, kecuali tomat, serai dan daun salam.

  3. 3

    Aduk rata ayam dengan bumbu halus, tambahkan telur, aduk hingga rata.diamkan 15 menit

  4. 4

    Tambahkan serai, tomat,kemangi dan daun salam

  5. 5

    Bungkus dengan daun (saya menggunakan alumunium foil). Kukus selama 1 jam dengan api kecil.

  6. 6

    Selamat menikmati

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Cerita Sederhana
Cerita Sederhana @dapur_unik
pada
Indonesia 🇮🇩
Mengetahui apa saja bahan dan proses untuk makanan yang akan masuk ke dalam tubuh kita sangat penting, selain dari sisi hygienis dan kesehatan, juga untuk memperluas wawasan dalam bidang masak. Semua resep yang ada disini adalah masakan dari dapur Cerita Sederhana, semoga bermanfaat untuk pembaca. Selamat mencoba 🙂
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa