Dough Pizza Empuk Lembut

mama.ningrat
mama.ningrat @mairda
surakarta

menu favorit di keluarga saya, terutama untuk suami tercinta suka banget sama yang namanya Pizza, dari pada beli 50 ribu cuma untuk berdua, ini habisnya -+ 110 ribu udah bisa dinikmatin rame rame..

semoga resep ini bermanfaat ya

Dough Pizza Empuk Lembut

17 orang berencana membuat resep ini

menu favorit di keluarga saya, terutama untuk suami tercinta suka banget sama yang namanya Pizza, dari pada beli 50 ribu cuma untuk berdua, ini habisnya -+ 110 ribu udah bisa dinikmatin rame rame..

semoga resep ini bermanfaat ya

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

240 menit
12 porsi
  1. 300 grterigu protein tinggi (me: cakra)
  2. 75 grsusu cair
  3. 36 grgula pasir
  4. 6 grragi (me: fermifan)
  5. 180 grwhippy cream jadi
  6. 1 butirtelur
  7. 30 grbutter
  8. 2 grgaram
  9. 1 sdtpasta susu (optional)

Cara Membuat

240 menit
  1. 1

    Campur terigu, susu, gula, ragi, garam, butter dan pasta menggunakan pengocok berbentuk spiral

  2. 2

    Tambahkan whippy dan telur, uleni hingga kalis

  3. 3

    Adonan udah siap langsung dibentuk, adonan ini bisa dipakai untuk adonan donat juga

  4. 4

    Untuk Pizza Gilas berbentuk bulat/ sesukanya. panggang selama 20 menit dengan suhu 200°C, supaya bahannya bisa garing, panggang sebentar diteflon

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
mama.ningrat
mama.ningrat @mairda
pada
surakarta
memasak menjadi kewajiban seorang ibu rumahtangga demi memberikan kasih sayang untuk suami dan anak anak tercinta
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa