Lumpia isi ayam dan sayur 🍗🥬

 dapur adell 🌼
dapur adell 🌼 @adellanatamara17

lagi pengen bgt makan lumpia 😂

Lumpia isi ayam dan sayur 🍗🥬

18 orang berencana membuat resep ini

lagi pengen bgt makan lumpia 😂

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam 30 menit
2 orang
  1. 250 gramdaging ayam cincang
  2. 1 Buahwortel 🥕
  3. 1 buahkentang 🥔
  4. SecukupnyaKol
  5. Secukupnyakecambah
  6. secukupnyaDaun sop
  7. secukupnyaDaun bawang
  8. 4 Siungbawang putih 🧅
  9. 3 Siungbawang merah 🧅
  10. 1 SdmSaos tiram
  11. secukupnyagaram
  12. secukupnyagula
  13. Penyedap (Ryco)
  14. secukupnyalada
  15. Minyak untuk menumis
  16. Kulit lumpia
  17. secukupnyaTepung

Cara Membuat

1 jam 30 menit
  1. 1

    Potong sayuran sesuai selera lalu cuci hingga bersih

  2. 2

    Haluskan bawang merah dan bawang putih lalu tumis hingga wangi masukan daun bawang dan daun sop

  3. 3

    Jika sudah wangi masukan ayam cincang masak hingga ayam setengah matang lalu masukan sayuran wortel,kentang beri sedikit air masukan juga gula,garam,ryco,lada,saos tiram jika air sudah menyusut lalu masukan kecambah dan kol masak kurang lebih 10 menit

  4. 4

    Cek rasa jika sudah pas angkat lalu dinginkan
    siapkan kulit lumpia masukan sayur sesuai selera lalu gulung untuk perekatnya bisa gunakan adonan tepung ya bun jika sudah selanjutnya goreng hingga berwarna kecoklatan

  5. 5

    Selamat mencoba🫶🏾

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
 dapur adell 🌼
dapur adell 🌼 @adellanatamara17
pada
5 Desember 2022 🥦🍛🥬🥕YouTube: Dapur adel
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa