Chicken Karage Marinasi

Noni
Noni @noni3112
Tangerang

Menu satu ini anti gagal,semua suka bisa buat bekal juga,bikinnya cepat,praktis bisa juga jadi camilan dengan cocolan saus sambal

#TiketGAS2025

Chicken Karage Marinasi

Menu satu ini anti gagal,semua suka bisa buat bekal juga,bikinnya cepat,praktis bisa juga jadi camilan dengan cocolan saus sambal

#TiketGAS2025

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
5 orang
  1. 500 gramdada ayam fillet,cuci bersih lalu potong-potong sesuai selera
  2. 15 grambumbu marinasi desaku
  3. 10 grambawang putih bubuk
  4. 1/2 sdtlada bubuk
  5. 2 sdmtepung maizena
  6. 2 sdmair putih

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Tuang potongan daging ayam pada wadah,beri bumbu marinasi,bawang putih bubuk,lada bubuk,tepung maizena dan air putih

  2. 2

    Campurkan hingga semua daging ayam terlumuri rata dengan bumbu lalu diamkan selama 30 menit,kemudian goreng dengan api sedang hingga berwarna kecoklatan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Noni
Noni @noni3112
pada
Tangerang
Memasak jadi sarana buat menyalurkan hobby ada kepuasan buat diri sendiri ketika berhasil membuat makanan yang enak dan ikut senang karena bisa menyenangkan orang lain saat menikmati makanan yang kita dibuat.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa