Telur dadar anti ribet

Linda Susanto
Linda Susanto @Jocia
DKI Jakarta

Telur memang pantes sih dibilang Bintang nya dapur karena selalu tersedia. Mau di bikin apa aja...mau di campur apa aja uda pasti enak dan jd fav nya anak2. Untuk kali ini bikin yg gampang yaitu telur dadar dengan bahan yg ada. Kebetulan pulang ke rmh itu uda mepet wkt jam makan malam jd cari deh yg GPL...😂
##TelurBintangDapur
#CINTE_TelurBintangDapur
#GAS2025
#CookpadCommunity_Jakarta

Telur dadar anti ribet

2 orang berencana membuat resep ini

Telur memang pantes sih dibilang Bintang nya dapur karena selalu tersedia. Mau di bikin apa aja...mau di campur apa aja uda pasti enak dan jd fav nya anak2. Untuk kali ini bikin yg gampang yaitu telur dadar dengan bahan yg ada. Kebetulan pulang ke rmh itu uda mepet wkt jam makan malam jd cari deh yg GPL...😂
##TelurBintangDapur
#CINTE_TelurBintangDapur
#GAS2025
#CookpadCommunity_Jakarta

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

20 menit
4 orang
  1. 3 butirtelur ayam
  2. 1 sdmtepung terigu
  3. 6 siungbawang merah iris
  4. 3 siungbawang putih iris
  5. 3cabe merah halus kan agak kasar
  6. 2 batangDaun bawang di iris
  7. SecukupnyaGaram, lada bubuk, kaldu bubuk
  8. Secukupnyaminyak goreng

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Pecah kan semua telur dalam mangkok lalu masuk semua bahan dan kocok hingga tercampur rata.

  2. 2

    Siapkan wajan dan panas kan minyak goreng hingga panas kemudian masukan telur dari atas..lalu aduk memutar dengan sumpit sambil Siram kan bagian tengah dengan minyak.

  3. 3

    Balik telur dan bila sdh berwarna coklat angkat dan sajikan dlm keadaan panas sehingga telur masih Krispy.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Linda Susanto
pada
DKI Jakarta

Komentar

Resep Serupa