Sambal Goreng Tahu Udang

Henie Wied
Henie Wied @DapurMbokHenie

Sambal goreng tahu plus udang, perpaduan yang nikmat. Tahu digoreng terlebih dahulu. kalu mau mengurangi minyak bisa di airfyer.
yuk kita masak..

#GAS2025
#SeribuKreasiTahu
#CookpadCommunity_Tangerang

Sambal Goreng Tahu Udang

2 orang berencana membuat resep ini

Sambal goreng tahu plus udang, perpaduan yang nikmat. Tahu digoreng terlebih dahulu. kalu mau mengurangi minyak bisa di airfyer.
yuk kita masak..

#GAS2025
#SeribuKreasiTahu
#CookpadCommunity_Tangerang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
4 porsi
  1. 1 buahtahu sutra besar / 10 tahu kecil
  2. 200 grudang
  3. 65 mlsantan instan
  4. 1 buahtomat
  5. 3 buahcabe merah keriting diiris
  6. 1 jempollengkuas
  7. 3 lembardaun salam
  8. Bumbu
  9. 5 buahbawang merah
  10. 4 buahbawang putih
  11. 3 buahcabe merah keriting
  12. 2 buahkemiri sangrai / goreng

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Potong kotak kecil tahu. Goreng tahu atau yg mengurangi minyak bisa di airfryer

  2. 2

    Haluskan bumbu. tumis dengan minyak sedikit, tambahkan air agar bumbu matang,

  3. 3

    Setelah bumbu matang masukkan udang, aduk sampai udang berubah warna, tambahkan cabe iris, tomat, daun salam, lengkuas.

  4. 4

    Tambahkan tahu, kaldu jamur, garam, dan gula kalo suka. Tambahkan air dan santan.

  5. 5

    Masak sampai air menyusut. koreksi rasa setelah matang taburi bawang goreng.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Henie Wied
Henie Wied @DapurMbokHenie
pada
Ibu dari 2 gadis yg sudah dewasa. bekerja sebagai PNS yg seneng masak.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa