Orak Arik Buncis Telur Kuah

Ummu Choiratun Nisa
Ummu Choiratun Nisa @ummuchoiratunnisa
Rembang, Jawa Tengah

Bismillah

Hidangan sayur yang selalu dirindukan saat mudik kerumah ibuk.
Sayur buncis orak arik ini yang selalu ada, hidangan simpel tapi enak banget.

#Semangcook_MenuFavoritKeluarga
#FavoritKeluarga
#GAS2025
#SemangcookHokyaHokye25
#CookpadCommunity_Semarang

Orak Arik Buncis Telur Kuah

Bismillah

Hidangan sayur yang selalu dirindukan saat mudik kerumah ibuk.
Sayur buncis orak arik ini yang selalu ada, hidangan simpel tapi enak banget.

#Semangcook_MenuFavoritKeluarga
#FavoritKeluarga
#GAS2025
#SemangcookHokyaHokye25
#CookpadCommunity_Semarang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

20 menit
3 porsi
  1. 250 grBuncis, iris tipis
  2. 1 butirTelur,kocok lepas
  3. 3 siungBawang merah, rajang halus
  4. 2 siungBawang putih, rajang halus
  5. 1/2 sdtSaori saos tiram
  6. 1/2 sdtKecap manis
  7. 1/4 sdtLada bubuk
  8. SecukupnyaGaram, gula dan kaldu bubuk
  9. 2 sdmMinyak goreng

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Panaskan minyak goreng
    Tumis bawang putih dan bawang merah yang sudah dirajang hingga layu dan harum.

  2. 2

    Jika dirasa sudah layu dan harum, tambahkan irisan buncis dan air secukupnya atau sesuai selera. Kalau saya bikinnya selalu ada kuah sedikit yaa bund.

  3. 3

    Bumbui dengan saori, kecap manis, garam, gula, lada bubuk dan kaldu bubuk. Jangan lupa tes rasa yaa

  4. 4

    Tambahkan kocokan telur lalu aduk aduk.

  5. 5

    Diamkan sebentar, lalu matikan kompor
    Orak arik buncis telur kuah siap untuk disajikan dan dinikmati 😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ummu Choiratun Nisa
Ummu Choiratun Nisa @ummuchoiratunnisa
pada
Rembang, Jawa Tengah
Menebar kebaikan dengan berbagi ilmu memasak atau baking, semoga menjadi amal jariyah 🤗#LoveCooking#LoveBaking
Lebih banyak

Resep Serupa