Gulai Ikan Cukil

Arta.Firmansyah
Arta.Firmansyah @arta_firmansyah
Surabaya

Niatnya bikin menu masakan lain, karena kasian kalo suami dimasakin yg itu-itu aja. Secara dia lebih seneng dimasakin istrinya daripada beli makanan jadi. Hasil berburu di Pasar Ikan Pabean, awalnya pengen banget dapet ikan sumbal, berhubung gak nemu jadi beralih ke ikan cukil. Dan baru kali ini masak ikan cukil.

Gulai Ikan Cukil

Niatnya bikin menu masakan lain, karena kasian kalo suami dimasakin yg itu-itu aja. Secara dia lebih seneng dimasakin istrinya daripada beli makanan jadi. Hasil berburu di Pasar Ikan Pabean, awalnya pengen banget dapet ikan sumbal, berhubung gak nemu jadi beralih ke ikan cukil. Dan baru kali ini masak ikan cukil.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 600 grikan cukil
  2. 65 mlsantan kental
  3. Bumbu halus:
  4. 8 siungbawang putih
  5. 5 siungbawang merah
  6. 2 ruaskunyit
  7. 2 ruasjahe
  8. 2 ruaslengkuas
  9. 5 bhkemiri sangrai
  10. 5 bhcabe merah besar
  11. 5 bhcabe rawit
  12. 2 lembardaun jeruk
  13. secukupnyagaram
  14. secukupnyamerica bubuk
  15. secukupnyaair

Cara Membuat

  1. 1

    Ikan cukill dipotong dan dibersihkan, lalu goreng sebentar saja jangan sampai kering, sisihkan.

  2. 2

    Haluskan bumbu kemudian bumbu yang sudah dihaluskan itu ditumis hingga matang. lalu tambahkan santan sambil diaduk supaya tidak pecah.

  3. 3

    Lalu masukkan lada, garam dan air sambil diaduk hingga mendidih.

  4. 4

    Tahap selanjutnya masukkan ikan dan tunggu hingga bumbu meresap ke ikannya dan kuahnya mengental.

  5. 5

    Koreksi rasa. Setelah di rasa matang, ikan siap diangkat dan siap untuk disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Arta.Firmansyah
Arta.Firmansyah @arta_firmansyah
pada
Surabaya
Engineer love cooking ❤
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa