Bahan-bahan

45 menit
4 porsi
  1. 300 gramketimun buang biji, potong 4 x1 cm
  2. 200 gramwortel, potong 4x1 cm
  3. 200 gramputren, potong 4x1 cm
  4. 50 grambawang merah kecil utuh
  5. 10 bhcabai rawit merah utuh
  6. 1 lbrdaun salam
  7. 2 btgserai, memarkan
  8. 1 sdtgaram
  9. 1/2 sdmgula pasir
  10. 250 mlair
  11. 1 sdtcuka
  12. 2 sdtminyak utk menumis
  13. Bumbu halus :
  14. 6 bhbawang merah
  15. 2 siungbawang putih
  16. 3 bhkemiri sangrai
  17. 4 cmkunyit bakar

Cara Membuat

45 menit
  1. 1

    Tumis bumbu halus, daun salam, dan serai sampai harum.

  2. 2

    Masukkan wortel, putren, bawang merah, dan cabai rawit merah. Aduk rata. Tambahkan garam dan gula pasir. Aduk rata.

  3. 3

    Tuang air. Masukkan timun. Masak sambil diaduk sampai meresap. Menjelang diangkat,  masukkan cuka. Aduk rata.

  4. 4

    Siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Frielingga Sit
Frielingga Sit @frielinggasit
pada
Jakarta, Indonesia
If there is a whisk, there is a wayIG ,TikTok:@friel_sitYoutube : Frielingga SitFB : Jakarta Food Photography🍱Food stylist🍱 Food photographer🍱Jasa foto makanan dan produk
Lebih banyak

Komentar (8)

Sari's Kitchen
Sari's Kitchen @sariis_kitchen
Saya pengin masak ini utk challenge minggu ini, kl timunnya pake timun jepang bisa ya, Ci Lingga ?

Resep Serupa