Marak kambing

23 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgdaging kambing
  2. 2 bijibawang bombay (rajang)
  3. 10 siungbawang putih (rajang)
  4. 8 siungbawang merah (rajang)
  5. 1 jarijahe (rajang)
  6. 1 jarikunir (rajang)
  7. 1 sdtmerica bubuk
  8. Kayu manis,cengkeh,kapulaga,garam
  9. 1 bijitomat segar

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus air sampai mendidih..Masukan daging sampai kambing berubah warna

  2. 2

    Masukan bawang Bombay,bawang merah,bawang putih,jahe,kunir, merica, kayu manis, kapulaga, garam sampai empuk..

  3. 3

    Kalau sudah empuk potong tomat menjadi 2 bagian masukin sbntr matiin kompor

  4. 4

    Jadi dech...Selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Vee Amoedy
Vee Amoedy @cook_8387773
pada

Komentar

Resep Serupa