Cara Membuat
- 1
Cuci bersih kentang dan kupas, iris sedang kemudian goreng hingga empuk. Lakukan sampai kentang habis;
- 2
Haluskan daging, campur dengan sebagian bumbu (garam, merica, dan pala), aduk sampai bumbu tercampur rata;
- 3
Haluskan bawang putih goreng. Saya menggunakan bawang putih goreng karena kebetulan ada stok, kalau tidak ada bisa diganti dengan bawang putih utuh digoreng sebentar lalu haluskan;
- 4
Haluskan kentang yang sudah digoreng, tambahkan bawang putih, bawang merah, dan sisa bumbu (garam, merica, pala). Aduk sampai rata. Kemudian masukkan daging. Aduk rata kembali;
- 5
Kukus adonan perkedel sampai daging matang. Kebetulan saya tidak punya stok daun pisang, jadi mengukusnya dengan wadah kaca anti panas;
- 6
Setelah matang (sekitar 20 menit), matikan api, biarkan perkedel di suhu ruang terlebih dahulu sebelum disimpan atau digoreng;
- 7
Goreng perkedel dengan cara: ambil adonan perkedel dengan sendok, bentuk bulatan kemudian pipihkan, lumuri dengan telur kemudian goreng di minyak panas;
- 8
Perkedel sudah siap disantap. Paling pas dipasangkan dengan sop atau sayur bening atau sayur kencuran atau digado juga enak...hehehe
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Perkedel Kentang Daging Perkedel Kentang Daging
Masih ada sisa daging sapi dari iduk adha kemarin. Dicampur denga kentang jadilah perkedel ini. Yuk mari...#PejuangGoldenApron2 Mama Galenara -
Perkedel Kentang Daging Cincang Perkedel Kentang Daging Cincang
Lihat didapur masih ada stok kentang nih..langsung dimasak aja deh kebetulan punya daging cincang juga di frezer..lanjut ah dimasak perkedel kentang daging cincang aja untuk lauk makan dipagi hari ini..Ssiippp 👍 Nia Syifa -
Perkedel Kentang Daging Perkedel Kentang Daging
Perkedel masakan favorit keluarga dariaku kecil.. ditelusuri, ternyata nenek juga sering menyuguhkannya pada generasi ibu saya..Meski resepnya mungkin tidak sama persis, namun pada dasarnya sama aja.Bahan daging ditumis terlebih dahulu karena biasanya sebagian adonan yang sudah dibentuk bisa awet disimpan dalam freezer hingga jika ingin disajikan tinggal digoreng.Jadi praktis kan Guys.. sekali olah, bisa disuguhkan 3 kali di meja makan sebagai teman soto/sop.. hmmm... awet jg sampai hitungan bulan loo.. asal nyimpannya di freezer.. dan kalo mau dimasak, masukkan ke chiller dulu yaa.. biar ga beku lagi sebelum digoreng..Selamat mencobaa...Suzanna
-
Perkedel Daging Perkedel Daging
ada sisa kornet di dapur dan bosen dimakan gitu gitu aja, bikin perkedel aja yuk,, Mrsmalia -
Perkedel Kentang Daging Perkedel Kentang Daging
Lauk pendamping Sup, bisa juga untuk snack mpASI..sesuaikan dengan selera ya..#KulaEtamCoCoK#CookpadCommunity_id#CookpadCommunity_Borneo#CookpadCommunity_KalTim#CookpadCommunity_Balikpapan#GenerasiAprontis#OlahanKentang Dinarr -
-
Perkedel Kentang Simpel Perkedel Kentang Simpel
Bismillah...Bikin perkedel kentang yuk... Simpel aja inimah. Siapapun dijamin bisa bikin. Langsung cuss ah.#pejuanggoldenbatikapron#cookpadcommunity_solo Endahomemade -
Perkedel kentang Perkedel kentang
Hari ini masak sop daging..temen nya kl tempe bosen ya moms..yuk ah ganti sm perkedel..bikin nya gampang kok mom..cuzz ke dapur..🤗😘 Fransiska Tutut -
Perkedel Kentang Perkedel Kentang
Berawal dari coba coba ingat dan bikin, akhirnya ketemu rasa perkedel khas mama.. Ruth Melina -
-
Perkedel Kentang Daging Perkedel Kentang Daging
Perkedel kentang daging ini sudah sangat mengenyangkan bagi saya. Jadi di makan tanpa nasi pun sudah mampu mengganjal perut kosong.#PejuangGoldenBatikApron#CookpadCommunity_Bogor#Week_22 Nila Suteja
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar