Ayam kare bumbu kelapa goreng

Citra Andriani
Citra Andriani @chicycitra03
Ambon

Ayam kare bumbu kelapa goreng

36 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 ekordaging ayam
  2. 3bawang putih
  3. 5bawang merah
  4. 5cabe keriting
  5. 1/2 sdmketumbar
  6. 1/2 sdmjintan
  7. 1/4 sdmlada
  8. 2 sdmkunyit bubuk
  9. 2 lembardaun salam
  10. 1 batangserai geprek
  11. Bahan kelapa goreng
  12. 1 buahkelapa yang sudah diparut

Cara Membuat

  1. 1

    Cara membuat kelapa goreng : Kelapa yang sudah parut di sangrai sampai kering dan warna agak kecoklatan. Setelah itu di blender tambah sedikit minyak kelapa sampai benar2 halus.

  2. 2

    Haluskan semua bumbu-bumbu dan tumis sampai harum. Sertakan daun salam dan geprek serai dalam tumisan.

  3. 3

    Tuangkan air dan masukkan ayam. Diamkan sampai mendidih.

  4. 4

    Setelah mendidih dan bumbu telah meresap kedalam ayam. Barulah tuangkan kelapa goreng tadi kedalam masakan.

  5. 5

    Biarkan sampai bumbu agak kering dan mengeluarkan minyak.

  6. 6

    Jika sudah masak taburi bawang goreng. Boleh disajikan :)

  7. 7

    Note : lebih nikmat kalo makan pake roti cane

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Citra Andriani
Citra Andriani @chicycitra03
pada
Ambon
hobby masak tapi gak hobby makan 😁
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa