Sambal Tempe Kencur

9 orang berencana membuat resep ini
Christine Sugiarto
Christine Sugiarto @nikadam

Dapet tempe 2 papan. Mari kita buat makanan yang beda dr biasanya. Untuk dimakan pakai nasi panas dan ikan asin.. sluurrppp

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 papanTempe uk 15x15 cm atau sesukanya, potong kotak
  2. 4 buahCabe gendot, diiris
  3. 1 cmLengkuas, digeprek
  4. 1 buahCabe merah besar, diiris
  5. 1 batangSerai digeprek
  6. Perasa Jamur
  7. Gula pasir
  8. 1 genggamDaun kemangi
  9. Bumbu halus:
  10. 5 buahCabe rawit merah
  11. 4-5 cmKencur
  12. 4 siungBawang putih
  13. 1 sendok tehGaram

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng tempe setengah matang.

  2. 2

    Haluskan bumbu-bumbu

  3. 3

    Tumbuk tempe sampai cukup hancur tp masih kasar

  4. 4

    Tumis bumbu halus sampe setengah matang lalu masukan cabe gendot, serai, lengkuas dan cabe merah. Tumis sampai matang dan harum

  5. 5

    Masukan Tempe lalu aduk sampe tempe matang, lalu tambahkan kemangi. Beri 1 sendok makan gula pasir dan secukupnya perisa jamur. Cicipi

  6. 6

    Sambal tempe siap disantap..

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Christine Sugiarto
pada

Resep Serupa