Wafel ubi manis serut

4 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 buahubi manis
  2. 2telur ayam
  3. sejumputgaram
  4. kayu manis bubuk
  5. minyak kelapa
  6. madu/gula halus/gula palem sesuai selera untuk garnis

Cara Membuat

  1. 1

    Kupas dan serut ubi manis

  2. 2

    Panaskan minyak kelapa dan tumis ubi masukan kayu manis bubuk dan garam aduk2 tumis setengah layu kemudian angkat

  3. 3

    Pindahkan pada tempat lain kemudian kocok lepas telur dan masukan kedalam tumisan ubi

  4. 4

    Aduk rata kocokan telur dan ubi sambil memanaskan cetakan wafel

  5. 5

    Setelah cetakan panas baru kemudian bahan yg sudah tercampur kita cetak

  6. 6

    Setelah matang bolak balik nya angkat dan siap di hidangkan bisa disajikan dengan madu atau gula bubuk atau gula palem

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
susilawati
susilawati @cook_9895601
pada
cirebon
ibu rumah tangga
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa