Semur Ayam Pedas

Anindya_imas
Anindya_imas @aninnindi
Tarakan

Masakan yg semua takaran nya hanyalah menggunakan perasaan 😁😁

Semur Ayam Pedas

Masakan yg semua takaran nya hanyalah menggunakan perasaan 😁😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 kgayam
  2. 2 batangsedang kayu manis
  3. 1/2 bijibombay
  4. SecukupnyaKecap Inggris
  5. SecukupnyaKecap manis
  6. Secukupnyairisan cabe merah
  7. Bahan halus
  8. 2 bijikemiri
  9. 1/4 sdtpala bubuk
  10. 4 siungbawang merah
  11. 4 siungbawang putih
  12. 2 cmiris jahe
  13. Secukupnyamerica, garam, gula

Cara Membuat

  1. 1

    Cobek semua bahan halus lalu Tumis sampai harum

  2. 2

    Masukkan bawang Bombay dan irisan cabe dan kayu manis. Tumis sampai Bombay layu

  3. 3

    Masukkan ayam. Tumis sebentar

  4. 4

    Tambahkan air Secukupnya sampai daging ayam setengah tenggelam

  5. 5

    Masukkan kecap", tambahkan masako bila mau. Diamkan sampai mendidih

  6. 6

    Icipi rasa. Tambahkan gula garam bila kurang mantap. Didihkan sampai ayam benar benar matang

  7. 7

    Bila kuah kurang kental tambahkan larutan maizena atau Kanji. Saya sudah kental karena kecap yg banyak

  8. 8

    Siap disajikan 💖💖

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Anindya_imas
Anindya_imas @aninnindi
pada
Tarakan
Mom of 1 princess
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa