Cara Membuat
- 1
Bersihkan ikan,rendam dengan garam lalu goreng
- 2
Siapkan semua bumbu giling,giling sampai halus lalu tumis dengan minyak panas beserta bumbu tambahan sampai harum
- 3
Tambahkan air,gula,garam,penyedap kemudian tunggu sampai mendidih
- 4
Setelah air dan bumbu mendidih,masukkan ikan nila yang sudah digoreng tadi
- 5
Rebus ikan nila di air bumbu tadi sampai airnya sedikit menyusut
- 6
Masukkan irisan daun bawang,irisan tomat dan cabe rawit utuh dan daun kemangi
- 7
Koreksi rasa,masak sampai air menyusut tapi jangan sampai terlalu kering
- 8
Angkat,dan siap dihidangkan
Reaksi
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
-
Pesmol Ikan Nila Pesmol Ikan Nila
Iakn pesmol, disajikan hangat dengan nasi liwet haduuuhhh mantap sekali buibu .... Marbellsgd -
Pesmol Ikan Nila Pesmol Ikan Nila
Hai semua! Kalau biasanya kuliner "pesmol" asal Jakarta ini pakai ikan bandeng, aku di sini coba pakai ikan nila karena favorit aja sama ikan nila.Dijamin, ikan nila pesmol ini bikin nambah nasi 🤣 Reyningtyas Putri -
-
Pesmol ikan nila Pesmol ikan nila
GA3 udah selesai. Dan pejuang ini alhamdulillah sudah berhasil hingga garis finish. Nah, minggu tenang nih gak ditagih resep sama mamah. Eh tapi koq serasa punya utang ya, kalo gak setor resep 😁.... makasih mamah selama 52 minggu kemaren udah ngingetin terus kalo pejuang ini lulus tiap minggu nya. 🤗😘 Marlina -
Pesmol Ikan Nila Pesmol Ikan Nila
Ini bikinnya sudah beberapa hari lalu. Saat ibu sedang berkunjung ke rumah. Dan tepat juga di Hari Ibu saat itu.Alhamdulillah bisa masak menu kesukaan beliau.Meskipun hanya menu sederhana, tapi saat makan bersama di hari spesialnya ibu itu.....rasanya menjadi istimewa. Karena adanya kehangatan dan cinta kasih sayang seorang ibu untuk kami anak²nya yang tak pernah padam sampai anaknyapun ini menuju tua 🥰❤️.Sumber Resep : @Dapur_neetasyl ( skip topping )#Posbar#KadoUntukIbu#HariSpesialnyaIbu#PejuangGoldenBatikApron#CookpadCommunity_Bandung Tini Rostiawati -
Pesmol Kemangi Ikan Nila Pesmol Kemangi Ikan Nila
Source : https://cookpad.wasmer.app/id/r/668112𝗣𝗲𝘀𝗺𝗼𝗹 𝗜𝗸𝗮𝗻 merupakan salah satu masakan Khas Sunda. Pesmol ini mempunyai citarasa khas yaitu 𝗴𝘂𝗿𝗶𝗵, 𝗮𝘀𝗮𝗺, dan 𝗺𝗮𝗻𝗶𝘀. 𝗕𝘂𝗺𝗯𝘂 𝗸𝘂𝗻𝗶𝗻𝗴 yang kental menjadi salah satu ciri khas yang paling menonjol untuk masakan ini. Warna kuning pada bumbu dihasilkan dari rempah-rempah tradisional yang digunakan.#KulinerAlaNusantara#CookpadCommunity_Bekasi#PejuangGoldenBatikApron Dahniear N. Indriani -
Pesmol ikan nila Pesmol ikan nila
Ada tetangga jual ikan nila hasil mancing,,ikannya kecil2 ada sekutar 8 ekor,dibikin pesmol aja buat makan siang tadi,,mudah2n bisa ikutan even,#PejuangGoldenApron2,😬😊 ayomi -
-
Pesmol Ikan Nila Pesmol Ikan Nila
Saya kalau masak ikan nila ya seringnya dibikin seperti ini bumbu kuning /pesmol bahasa kerenya hehe atau pakai kuah santan kental,disamping bumbunya meresap gurih pokoknya maknyuus,dan ini aku sempetin buat ikutan #Pekaninspirasi tantatangan#Ikanjanganditawar durinya mudah diambil lho#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019#Cookpad_id#Cookpadcommunity_Purwokerto#Minggu_ke12 Atun Mey -
362. Pesmol Ikan Nila 362. Pesmol Ikan Nila
Hari ini masak ikan nila lagi, biar ikannya tidak terlalu lama di dalam freezer dan masih enak dimakan. Tapi hari ini dimasak pesmol, ternyata rasanya enak banget, padahal ini pertama kali bikin pesmol ikan. Bumbunya sederhana dan bikinnya tidak ribet.Source: @DapurKebunTanpaLahan Annisa Rahmatillah
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5283356
Komentar