Asem-asem daging tahu

Mieta Siepramirta
Mieta Siepramirta @cook_mieta91

Karna pengen masak yg simple dan cepet, jadi terpikir buat ini aja 😄😄😄 penyajiannya pake sambal jadi anak-anak aman untuk makan karna tidak pedas.

Asem-asem daging tahu

100+ orang telah melihat resep ini

Karna pengen masak yg simple dan cepet, jadi terpikir buat ini aja 😄😄😄 penyajiannya pake sambal jadi anak-anak aman untuk makan karna tidak pedas.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
5 porsi
  1. 200 grdaging sapi,potong kecil-kecil
  2. 2 buahtahu kukus / tahu kuning, potong kotak-kotak
  3. 2 buahwortel iris miring tipis
  4. 1/2 buahbawang bombay iris tipis
  5. 2 siungbawang putih, cincang
  6. 1 literair
  7. 1 sdtgula
  8. 1 1/2 sdtgaram
  9. Sedikitminyak untuk menumis

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Tumis bawang bombay dan bawang putih sampai harum. Lalu masukkan daging dan tumis2 hingga daging berubah warna

  2. 2

    Masukkan air lalu didihkan sampai daging terasa empuk sekitar 15 menit.

  3. 3

    Jika daging sudah agak empuk, masukkan tahu, wortel lalu masukkan gula dan garam.

  4. 4

    Biarkan mendidih sebentar sampai wortel matang. Matikan kompor dan siap disajikan

  5. 5

    Sajikan lengkap dengan sambal kecap juga enak. 👍👍👍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mieta Siepramirta
Mieta Siepramirta @cook_mieta91
pada

Komentar

Resep Serupa