Cumi Cabe Hijau ala Resep Sarwendah #RabuBaru

Dari dulu mupeng kalau liat selebgram atau food blogger makan ini 😄
Sebenernya udah disimpen dari dulu kala resepnya, tapi baru sempet direcook sekarang 🙄
Resep aku dapat dari youtuber Elisabeth Wang plus sedikit modifikasi
Bahan2 aku beli dipasar ternyata abisnya g sampai 25k. Ini udah cukuuup banget buat lauk serumah 🤗
Bagi yang g suka pedas cabainya bisa dikurangi ya. Untuk cabai aku lebih suka pakai yang cabe keriting daripada cabai besar yang biasa, soalnya kalau cabai besar yang biasa kalau ngasihnya kebanyakan rasa cenderung pahit, beda sama cabai keriting. Tapi kembali keselera, kalau mau pakai cabai besar juga gpp. Resep asli dari cece tidak pakai tomat, ini aku tambahi sendiri. Kalau g ada atau tidak suka tomat bisa diskip 😊
Cara Membuat
- 1
Potong2 cumi asin lalu rendam di air panas (ini untuk mengurangi kadar garam, jadi pas dimasak g begitu asin) selama 20 menit. Ngerendamnya bisa kurang kalau yang suka asin. Tiriskan
- 2
Selama menunggu iris halus bawang merah, bawang putih, cabe rawit merah, cabe rawit hijau, cabe keriting merah, cabe keriting hijau, tomat dan petai (untuk petai saya potong jadi 2, untuk tomat saya potong jadi 8)
- 3
Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum, lalu tambahkan irisan cabai rawit dan cabai keriting lalu diaduk hingga rata. Lalu masukkan petai dan tomat, aduk dan tumis hingga agak layu.
- 4
Masukkan cumi asin, aduk rata. Tambahkan air putih 1 gelas belimbing, gula dan garam. Tes rasa sambil sesekali diaduk.
- 5
Tunggu air agak menyusut lalu angkat. Selesai, sajikan bersama nasi hangat dan kerupuk 😋
Resep Serupa
-
Cumi Asin Cabe Hijau Cumi Asin Cabe Hijau
#SeninSemangatKalau ada masakan yang bikin merasa bersalah bagiku ya ikan asin, makan bisa nambah sampai 3 kali😁 gagal diet.... Apalagi kalau cumi asin yang ini nih, ada pedes dari cabe hijau keriting, ada segeranya juga ada dari tomat hijau. Wuihhh komplit Winny Kitchen (Wiwik Indarwati) -
Cumi Cabe Ijo Cumi Cabe Ijo
Ini cukup sering aku masak dirumah. Biasanya pakai cabai hijaunya banyak. Tapi ternyata anakku kepedesan. Jadi sekarang aku pakai cabainya sedikit. Kalau mau lebih pedas, silakan tambahkan sendiri cabai sesuai selera.#CookpadCommunity_Depok#GAS2025#SeafoodLezat Baking With 'Otang' -
Cumi kering cabe hijau Cumi kering cabe hijau
Di masa pandemi covid 19, hasrat belanja online seperti tak terbendung. Termasuk cumi kering yang dibeli online dari Malang. Jauh ya.... Padahal ga jauh dari rumah ada pasar yg menjualnya juga.Biasanya memasak cumi kering cabe hijau ini, saya campurkan dengan tempe yang digoreng setengah matang. Tapi kali ini tidak punya stock tempe di kulkas.Bahan lain yg tidak biasa saya pakai adalah tomat merah. Biasanya memakai tomat mentah atau hijau, untuk mendapat rasa khas masakan ini. Tapi tidak apa, tetap disukai keluarga. imawati Hanan -
Tongkol Granat ala Resep Sarwendah #SeninSemangat Tongkol Granat ala Resep Sarwendah #SeninSemangat
Ini tadi pas liat ikan tongkol dipasar tiba2 pengen ngerecook tongkol granatnya cece Sarwendah 😅Cukup 2 buah tongkol bisa buat makan sekeluarga 😋Untuk resep aku dapat dari youtuber Cece Elisabeth Wang plus aku modif sedikit 😁Untuk cabai bisa dimodifikasi sendiri, boleh ditambah atau dikurangi. Ini karena sekeluarga suka pedes jadi aku ngasih cabainya lumayan banyak. Tapi jangan terlalu banyak nanti pait soalnya 😊 Tria -
Cumi Cabai Hijau Cumi Cabai Hijau
Kenapa pakai cabai hijau sih? Bisa gak sih pakai cabe keriting atau cabe merah besar?heheheTentu saja bisa, saya sendiri pakai cabai hijau karna sesungguhnya dirumah tidak ada yg menyukai cita rasa terlalu pedas. Walaupun saya gemar makan pedas tp menyesuaikan keluarga yg lain supaya habis makanan yg saya masak 😂😂Bagi teman-teman yg suka pedas boleh ko cabai hijaunya di ganti cabai keriting atau cabai setan (yg orange itu)😅Ohya sesuaikan bumbu dengan seberapa banyak cumi yg di masak yaa, biar gak hambar rasanya 😁😁 Nia Mutia Dina -
Tumis Cumi Asin Cabe Hijau Tumis Cumi Asin Cabe Hijau
Bismillah,Olahan ikan asin memang bikin makan tambah semangat yah, cukup ketemu sama nasi hangat udah nikmat sangat makan alhamdulillah, kali ini mau masak tumis cumi asin cabe hijau, cabenya pakai yg keriting lebih sedap jangan lupa tomatnya tomat hijau, ini sih menu incaran kalau lg kumpul keluarga.#PejuangGoldenApron3#Pekanke-14 Dewi Apriyani -
Nasi Goreng Cabai Hijau Nasi Goreng Cabai Hijau
Halo Lur !Kalau mau masak menu ini sebenernya bebas aja laaah mau pakai campuran dan pelengkap apa aja, ya sama seperti nasi goreng biasanya. Dan karena saya punya sisa ayam goreng, jadi saya campurkan ajaa.Tapi tetep yang wajib cabai hijaunya yaaa, mau pakai cabai hijau keriting, atau cabai rawit hijau mah bebass. Pakai keduanya malah lebih okee.Jumlah cabainya menyesuaikan selera pedas juga monggoooYuk ah cobain hehe#PekanPosbar_MasakSesuaiBudget Danes Wisesa -
Cumi Asin Cabe Pedas Cumi Asin Cabe Pedas
Pak hubby yang suka dengan cumi asin ini. Kalau aku suka bikinnya aja. Karena stok cabai hijaunya menipis..mau ga mau ada cabai merahnya 😄 Mama Mutiara -
Ikan Asin Cabai dan Tomat Hijau Ikan Asin Cabai dan Tomat Hijau
Ini masakan ibu saya dari jaman ke jaman 😄 selalu disukai dan setiap pulang kampung request anak-anaknya pasti masakan ini, pelengkapnya lalapan timun, daun kenikir dan daun singkong, kadang juga pakai daun pepaya. Kalau ibu saya masaknya santannya banyak jd kuahnya bisa disiramkan ke daun2an tadi, kalau saya seneng yg versi sedikit santan saja, saya senang nyeplusin tomat dan cabainya 😄 Veronica Suryati -
Sambal Cumi Asin Cabe Hijau Sambal Cumi Asin Cabe Hijau
Minggu ke 51 GATA#GenerasiAprontis#RamadanPilihMasak#BiasaJadiLuarBiasaCumi asin ini benar² jadi primadona di meja makan kalau sudah dimasak pedas.Biasanya ya disambelin, pakai cabe dan tomat.Tapi kali ini jadi luar biasa karena saya masak pakai tomat dan cabe yang masih hijau. Rasanya sama² enak, sama² bisa ngabis²in nasi, tapi sensasinya beda.Sudah mengandung lauk prohe, sayur dan mood booster yaitu: sambal.Jadi tidak perlu masakan lain. Cukup nasi dan Sambal Cumi Cabe Hijau. Mantull.Mari dicoba!#CookpadCommunity_Malang#Colam Michelle Little Kitchen -
Sambal Cumi Asin Sambal Cumi Asin
Dapet cumi asin dari kakak yg di Bogor, karna di Solo susah banget mungkin gak ada cumi asin semacam iniBerhubung cabai lagi mahal-mahalnya, tampilannya kurang merah ya 🙈 bisa ditambahin utk cabainya, dan utk bawangnya aku pakai yg udah goreng ajaa hihi, bisa disesuaikan jika mau diganti mentah yaa . tapi utk rasanya SWEDEEPPP ! 🔥 kikii gisymar -
Cumi Asin Cabe hijau Cumi Asin Cabe hijau
Resep cumi asin cabai hijau ini khusus untuk penggemar masakan dengan cita rasa pedas. Lesty Vianda
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar