Tim Ikan Kembung Kuah Asam

Bunda lagi seneng nih ga sengaja ketemu sama ikan kembung banjar. Tau sendiri kan ikan kembung kaya omega 3 yang penting dalam perkembangan otak anak sekaligus bisa menjaga kolesterol dalam keadaan normal. Bahkan kandungan omega 3 pada ikan kembung lebih tinggi dibanding ikan salmon yang selama ini digadang-gadang sumber omega 3.
Jadi kalau ada yang lebih murah dengan kandungan omega 3 yang lebih tinggi kenapa cari yang mahal? #mulaijurushemat 😝
Tim Ikan Kembung Kuah Asam
Bunda lagi seneng nih ga sengaja ketemu sama ikan kembung banjar. Tau sendiri kan ikan kembung kaya omega 3 yang penting dalam perkembangan otak anak sekaligus bisa menjaga kolesterol dalam keadaan normal. Bahkan kandungan omega 3 pada ikan kembung lebih tinggi dibanding ikan salmon yang selama ini digadang-gadang sumber omega 3.
Jadi kalau ada yang lebih murah dengan kandungan omega 3 yang lebih tinggi kenapa cari yang mahal? #mulaijurushemat 😝
Cara Membuat
- 1
Cuci bersih ikan kembung, kerat-kerat, letakkan di tempat yang tahan panas, taburi kedua sisi dengan ketumbar bubuk, lada bubuk, dan sedikit garam. Ratakan dan sisihkan 10-15 menit.
- 2
Potong-potong bawang merah,bawang putih, dan tomat.Lalu panaskan kukusan.
- 3
Setelah dipotong, tumis bawang merah, bawang putih, tomat, cabai rawit utuh, serta daun salam sampai harum.
- 4
Tuang air asam jawa (disaring) ke ikan yang telah dimarinasi. Beri gula dan garam secukupnya. Tambahkan semua bumbu yang sudah ditumis ke atas ikan.
- 5
Kukus ikan selama 15-20 menit. Setelah matang, koreksi rasa.
- 6
Angkat, sajikan, dan siap disantap dengan nasi hangat 😘
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Tim Kembung Kuah Asam Tim Kembung Kuah Asam
Cabai lagi mahal, tapi rasanya ada yang kurang kalau sehari ngga 'ketemu' cabai. Jadi, walaupun harganya lagi melambung, tetep dibeli juga. Ada satu fakta menarik tentang cabai. Dikutip dari Detikfood, ternyata kandungan vitamin C pada cabai lebih tinggi dibanding pada jeruk. Wowww....Nah, kali ini saya memakai cukup banyak cabai pada olahan tim ikan. Citarasa yang tercipta pada sajian yang satu ini adalah asam, pedas, segar. Yuk, cobain! Cara membuatnya cukup mudah. Resep ini sekaligus untuk meramaikan #Combongabibita_dikukus bersama #CookpadCommunity_BogorSource: Lisda Trijianto#PejuangGoldenApron3#Combongabibita_dikukus#timikan fransiska arie -
Tim Ikan Kuah Asam Tim Ikan Kuah Asam
Menu makan siang mimi, sekaligus buat #GoDaPaders dengan tema olahan ikan laut.Lupa kalo tema GoDa pekan ini tuh olahan ikan laut, pas udh kepasar buat belanja mingguan, inget ga beli ikan. Besoknya diniatin deh beli ikan laut, agak susah emang nyarinya karena kampung mimi kan emang jauh dr laut.. mau bolos kok eman2.Ke tukang seafood langganan yg satu2nya terkomplit di pasar cuma ada kembung banjar doang yang dr laut. Nyari teri basah, tenggiri atau tongkol pas kosong stocknya, banyakan ikan tawar.. Ikan nya jg karena udah beku jadi matanya udh ga bening.. mau nimbang aja, ikan masi beku banget jd nunggu tukangnya noel2 ikan seember..*suka bgt curhat di cookpad😄, menyalurkan hobi jaman sekolah yg doyan bikin cerpen😄Ini resepnya cii Jun yg simple banget, bahan nya ga macem2 tapi rasanya beuuhh ngabisin nasi. Asem seger dan pedes. Cabe nya sengaja dikit aja, lagi mahal ya moms😅Source : XanderKitchenResep #GA_mimi #89Pekan ke 31#GoDa_IkanKelautAje#Komunitaspaders#Cookpad_Paders#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019#CookpadCommunity_Magelang Nur Sabatiana -
Ikan Kembung Kukus Kuah Asam Ikan Kembung Kukus Kuah Asam
Menu yang satu ini super simpel, sehat, dan tentu saja nikmat.Ikan kembung dikukus lalu disiram dengan kuah yang rasanya asem, manis, gurih, pedes...mantab dimakan pake nasi anget 😊Kuncinya pilih ikan yang benar² segar supaya tidak bau amis.source : @masbro_#GlobalCookpadGames2024 #TeamProtein ricke -
Gindara Kuah Kuning Gindara Kuah Kuning
📌 Rembang, 3 Feb 2023Ikan gindara adalah salah satu jenis ikan yang sering diolah tanpa tulang atau fillet. Sekilas ikan ini mirip dengan ikan tongkol. Namun, ikan gindara memiliki tekstur daging yang lebih berminyak, serta memiliki kandungan nutrisi dan mineral yang lebih tinggi dibanding ikan tongkol.Kandungan minyak dari ikan gindara mampu meningkatkan fungsi kekebalan tubuh, sehingga sangat ampuh untuk menjaga kesehatan jika rutin dikonsumsi sesuai takaran.Kandungan omega 3 yang terdapat dalam ikan gindara dinilai lebih banyak daripada ikan salmon atau tuna. Zat omega 3 baik untuk memelihara fungsi otak, meningkatkan daya ingat serta konsentrasi. Zat ini juga mampu menurunkan risiko terjadi penyakit pada otak seperti penyakit Alzheimer atau demensia.Source: @cook_4957774#TiketTheAprontis#CookpadCommunity_Surabaya Dapur Bunda Daisy -
Ikan Kembung Kuah Asam (pedas) Ikan Kembung Kuah Asam (pedas)
si ayah awalnya minta ikan kembung digoreng aja,aku nya pengen pepes...suruh bayangin yg pedes2 akhirnya kepikiran buat asam pedas... monggo resepnya Putri Ayu Dyah Puspita -
Ikan Kembung Bumbu Kuah Kuning Ikan Kembung Bumbu Kuah Kuning
Suka banget ikan kembung karena omeganya lebih tinggi dari ikan salmon. Ekonomis tapi manfaatnya sangat mahal 😊 Devie Shiema Dewi -
Ikan kembung kuah segar (Bisa MPASI balita 1Y+) Ikan kembung kuah segar (Bisa MPASI balita 1Y+)
Ikan ekonomis yg omega 3 nya gak kalah bahkan lebih tinggi dari ikan salmon. Cussss bunda masakin buat si kecil sekalian buat bundanya maksi 😁 Zatika -
Ikan Kembung kuah asam Ikan Kembung kuah asam
Sebenarnya aku kurang suka sama ikan Kembung, tapi sejak ibu mertua masak dengan cara dikuah asam. Selera makan ku jadi berubah, sekarang ini jadi menu andalan ku tiap kali bosan dengan ikan Kembung yang disambalin. Nathalia Simanjuntak -
Ikan kembung tim kuah asam #homemadebylita Ikan kembung tim kuah asam #homemadebylita
Source recook: Xanders Kitchen - berhubung ada nyetok ikan kembung, cuss ngetim yang sehat 😍😍 Homemadebylita -
Tim Ikan Kembung Kuah Asam Tim Ikan Kembung Kuah Asam
Ceritanya hari ini aku kecele dengan jadwal ngaji, udah 4x minggu meliburkan diri, eh taunya pas pengen masuk ngaji, ngajinya dah libur sampai selesai lebaran 😂. Ya udah akhirnya mampir kepasar bentar beli sayur, pulang masak2 yang simple karena siangny ada rencana belanja2 harta karun 😂😂.Pesen aku jangan coba2 makan menu ini deh, karena dijamin bakal ngabisin nasi sebakul 😂😂. Udah masaknya cepet, habisnya pun cepat 😁. Lisda Trijianto -
Kuah Kuning Ikan Kembung Kuah Kuning Ikan Kembung
Hai bund, kali ini masak kuah kuning kesukaan paksu. Ikan kembung kaya protein Ma' Gibran -
Ikan kuah asam Ikan kuah asam
Resep asli namanya Tim kembung asam ( klo ga salah inget ) 😆 ini resepnya ci Xanderskitchen...aslinya di tim..tapi saya males nge tim nya hehe...jadi langsung masak di wajan aja...😂😄 ada beberapa yg saya tambahkan menyesuaikan lidah saya...😂😄Rasa dari ikan nya segeerrr cocok dimakan panas"uhhhh mantap Melly melon
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar