Best Chocolate Pudding

Resep ini wajib coba, krn mantap rasa coklatnya, dan vla membuat nya perfect ❤❤
Buat Idulfitri oke banget pudding coklat ini 👍
#SiapRamadan
Source: IG Sofiacakery
Best Chocolate Pudding
Resep ini wajib coba, krn mantap rasa coklatnya, dan vla membuat nya perfect ❤❤
Buat Idulfitri oke banget pudding coklat ini 👍
#SiapRamadan
Source: IG Sofiacakery
Cara Membuat
- 1
Utk pudding : pertama2 larutkan dulu 3 sdm coklat bubuk dengan sedikit air panas, aduk2 hingga menjadi seperti pasta/selai, sisihkan
- 2
Ambil panci, masukkan susu, nutrijel, pasta coklat yg sdh dibuat tadi. Aduk2 dgn whisk hingga merata. Jika sudah rata, nyalakan api kompor
- 3
Panaskan panci diatas api, (aduk2 terus jangan ditinggal) hingga bahan pudding mendidih, kecilkan api. Masukkan gula pasir, aduk2 hingga gula larut
- 4
Cicipi dulu, apakah masih kurang manis? Jika memang sudah sesuai selera manisnya, aduk sampai mendidih lagi. Angkat panci dr api. Tuang ke loyang ukuran max diameter 20cm
- 5
Setelah mulai adem, dan agak mengeras, masukkan loyang ke dalam kulkas, dinginkan hingga full set puddingnya.
- 6
Utk Vla: ambil panci, campur semua bahan, kecuali rhum.
- 7
Aduk rata dgn whisk, setelah rata, baru masak diatas api.
- 8
Api jangan terlalu besar, aduk terus sampai ke dasar, jangan ditinggal, krn bisa gosong.
Setelah mendidih, angkat, biarkan adem sambil terus diaduk.
Kalau mau didiamkan hrs ditutup dgn clingwrap menempel diatas vlanya (spy tidak berkulit).
Setelah dingin, baru masukkan rhum nya. Aduk rata. Dinginkan vla di kulkas - 9
Pudding yang sudah dingin, dikeluarkan dari kulkas, potong2, siram dengan vla nya
- 10
Resep Serupa
-
Triple Chocolate Pudding Triple Chocolate Pudding
Edisi post foto lama lagi 😂 Kali ini buat rasa favorit saya hihi 😆 Rasanya nyoklat banget karna pakai dark cooking coklat, dan karna ada penambahan jelly bubuk jadinya teksturnya sedikit kenyal. Untuk vla optional sih, soalnya tanpa vla sebenarnya sudah enak 👍Sumber: bundnina_kitchen (ig)#CookpadCommunity_Pontianak#CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar Julia Selinda -
Rich Chocolate Pudding Rich Chocolate Pudding
Duluu,, sdh pernah share resep ini.. sy tulis ulang ya.. Pudingnya super nyoklat ini Moms,, penggemar coklat pasti suka 🍫😍 Ibu Malka ❤ -
Triple Chocolate Pudding Triple Chocolate Pudding
Lagi pengen ngemil yg seger2😍#pudding#pudinglapis#pudding coklat#cookpadcommunity_ Depok Adrianaalimin -
Chocolate Pudding Chocolate Pudding
Ini pudding nya nyoklat banget yaa, lembut dan enaak, 😍Pudding and Coklat Lovers silahkan di cobain yaaa,Pudding nyoklat ala Aku 😉😊#CookpadCommunity_Jakarta Ayu_Syafri -
Chocolate Pudding Chocolate Pudding
Resep klasik, hanya puding coklat tapi rasanya juara 👍🏻 Pudding terfavorit buatan mama yang udah puluhan tahun bakulan kue, tapi saya gak pernah tertarik untuk ikutan baking heheeUntuk #posemuka kali ini akhirnya saya belajar bikin puding sendiri minta resep dari mama, alhamdulillah berhasil dan ini juga jadi puding favoritnya suami dan anak 💕#kombes_pudingdong#posbar_kombes#cookpadcommunity_bekasi#cookpadindonesia Adhisty Desita Rosyanie -
Double Chocolate Pudding Double Chocolate Pudding
Yuk hari ini buat yang super praktis dan seger 💕 Tekstur pudingnya lembut dan ditambah vla jadi nyoklat banget 👍Source fibercreme#CookpadCommunity_Pontianak#CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar Julia Selinda -
Chocolate Pudding Chocolate Pudding
Puding coklat dengan saus vla vanilla adalah hidangan penutup yang populer di Indonesia.Puding coklat dibuat dengan campuran susu, gula, coklat bubuk, dan agar-agar yang kemudian dicetak dalam cetakan. Sementara itu, saus vla vanilla dibuat dengan campuran susu, gula, tepung maizena dan vanilla yang kemudian dimasak hingga mengental.Kombinasi antara rasa manis dari puding coklat dan rasa creamy dari saus vla vanilla membuat hidangan ini sangat lezat dan cocok untuk dinikmati setelah makan.#GenerasiAprontis#alaResto Rizki Mutia Putri -
Double Chocolate Pudding Double Chocolate Pudding
Resep pudding coklat favorit keluarga. Rasanya nyoklat banget, bisa ditambah vla sesuai selera 🙏 silvia novi -
Chocolate Pudding Chocolate Pudding
Kali ini anak anak request minta dibuatkan puding cokelat.. Kata si kakak gini "bun, nanti buka puasa bikin puding coklat yg dingin ya bun, enak dingin dingin buka puasa pake puding coklat dingin"😀,, akhirnya sy pun langsung membuat "Chocolate Pudding" resep dari bukunya Mom @susan_gracia yg berjudul "CAKE, COOKIES, & PUDDING"..Untuk membuat "Chocolate Pudding" ini ngga memakai banyak bahan, cukup simple bgt, kebetulan bahan yg diperlukan ada di kulkas, jd ngga perlu keluar rumah untuk membeli bahan pudding ini.Source : @susan_gracia#cookpadindonesia#cookpadcommunity#cookpad#cookpadcommunity_TangerangSelatan#cookpadcommunity_Tangerang#Cookpaders Erika Damayanti "Cemilan Kakak Mika" -
-
Rich Chocolate Pudding Rich Chocolate Pudding
Terakhir bikin pudding ini sktr 2011, trus smlm nemu buku harta karun masa lalu eh skr malah baper 😅 inget dulu bikin pudding ini 2 bulan ga tidur, kerja terus dr pagi ke pagi lagi. dulu juga tips+resep2 ga sebanyak skr kan, jd bener2 trial error sendiri. aku jg orangnya ga puasan, jd kalo blom sesuai ya bakal diulik terus, susah disetop kalo udah kerja. makanya akhirnya komitmen bener2 brenti dr dunia dapur biar bisa 'punya kehidupan' lagi.Stlh 6 tahun akhirnya nyerah nahan godaan tiap kali liat oven, mixer, whip cream, dkk 😂 tapi sengganya udah bisa ngerem.. lagian skr banyakan capenya, banyakan malesnya jadi gpp deh ngeces2 dikit liat temen2 di IG pd bebikinan kue2 cakep mbaiyya -
Chocolate Pudding Chocolate Pudding
Pudding merupakan salah satu makanan yg disukai banyak orang. Rasanya yg manis dan teksturnya yg lembut dgn beragam varian rasa berhasil membuat orang-orang selalu ingin mencicipi makanan yang kerap dijadikan sebagai hidangan penutup ini. Asal mula kata Pudding berasal dari bahasa Prancis, yaitu Boudin yg berarti "Sosis Darah", dari bahasa Latin, Botellus yg berarti "Sosis Kecil". Istilah Pudding digunakan di Eropa pada abad pertengahan untuk hidangan dari daging yg dibungkus. Tidak semua jenis puding rasanya manis, misalnya suet pudding (pudding lemak) yaitu jenis pudding yg berisi daging sapi yg dibungkus adonan pie dari tepung terigu dgn campuran lemak domba / sapi. Di Inggris, istilah Pudding sering digunakan untuk hidangan penutup yg terbuat dari telur dan tepung, cara memasaknya dgn cara mengukus, merebus, dan memanggang. Sedangkan Pudding yang rasanya manis biasanya dibuat dgn menggunakan bahan baku susu / yogurt, tepung maizena, tapioka, atau telur. Umumnya dengan rasa coklat, karamel, vanila, atau buah-buahan. Jenis puding ini dihidangkan setelah didinginkan lebih dulu, dan tidak jarang dihidangkan dengan vla. Dari semua jenisnya, pudding dari varian cokelat selalu menarik perhatian semua orang dan seolah tidak ada bosannya untuk dikonsumsi.Ternyata buatnya super mudah dan bahannya tentu mudah dicari. Yukk simak dulu resepnya dan jangan lupa untuk direcook yaa..Happy Cooking😘 Tiara Ratu Primadhini
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar (4)