Cara Membuat
- 1
Potong-potong zukini, wortel, bawang bombai, bawang merah, cabe merah & hijau.
- 2
Bersihkan udang.
- 3
Rebus wortel setengah matang. Tiriskan.
- 4
Panaskan minyak, masukan bawang putih, bawang merah, bawang bombai, cabe merah & hijau...tumis sampai harum.
- 5
Masukan zukini, tumis setengah matang kemudian masukan udang, jagung & wortel. Beri sedikit air. Aduk-aduk.
- 6
Beri saus lada hitam, garam & bumbu penyedap.
- 7
Masak sampai semua matang.
- 8
Beri taburan wijen panggang. Sajikan dengan nasi hangat atau indomie goreng 😋
Reaksi
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Jagung Manis Lada Hitam Jagung Manis Lada Hitam
Menu #dirumahaja 😅 buka kulkas nemu jagung manis, cuss bikin yg simple aja. Lebih enak kalo ditambahin ayam teriyaki sama telur dadar. Jadi rice bowl lengkap 😄 btw, ini jadi dua porsi ya Intan Rahayu -
-
Sapi lada hitam Sapi lada hitam
bismillah ..alhamdulillah msh bs setoran resep untuk golden apron ,pake simpanan resep hehe menu simple tapi nikmat alhamdulillah ..#Ga_TheNextLevel#Week_17 Amirah Abdul Aziz -
-
-
Udang lada hitam Udang lada hitam
Stok makanan yang tersisa di kulkas. Lumayan ada udang, bisa dimasak pakai black pepper. creative.iva -
-
-
-
-
Bakso lada hitam Bakso lada hitam
#berburucelemekemas #resolusi2019Ternyata bukan cuma daging ayam dan daging sapi aja yg enak dimasak saus lada hitam, bakso juga enak.. ini bisa jadi salah satu menu pilihan dari olahan bakso biar gk bosan dengan ragam menu bakso yg itu2 aja👌🙂 Tanty suryati -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5642917
Komentar