Beef Teriyaki Rumahan ala Hokben

Erika Selvianti @cook_12040855
Lumayan ada stok daging Qurban, dimanfaatin masak yang gampang
Beef Teriyaki Rumahan ala Hokben
Lumayan ada stok daging Qurban, dimanfaatin masak yang gampang
Cara Membuat
- 1
Cuci bersih daging, lalu marinate daging dengan dengan jahe yang sudah diparut, 1 bungkus saus teriyaki, dan garam (diamkan selama 30-60 menit)
- 2
Siapkan wajan dan panaskan minyak, lalu masukkan bawang bombay yang sudah diiris-iris, tunggu sampai harum
- 3
Masukkan daging, lalu tambahkan secukupnya air matang (saya hanya pakai sedikit)
- 4
Masukkan 1 sdm kecap manis, 1 sdm saus tomat, dan secukupnya penyedap rasa. Jangan lupa tes rasa.
- 5
Masak sampai air meresap ke daging, dan beef teriyaki rumahan ala hokben siap dihidangkan.
Resep Serupa
-
Beef teriyaki Beef teriyaki
Masih ada daging qurban akhirnya aku sliced in, jadinyaa dibuat beef teriyaki deh hehe widia puspita -
Beef teriyaki Beef teriyaki
Masih ada stok daging qurban dikulkas, suami minta dimasakin selain rendang. Yaudah bikin beefteriyaki deh :) #kuraskulkasLusiana Wahyu Ningsih
-
-
Beef Teriyaki ala HokBen Beef Teriyaki ala HokBen
Kali ini aku mau sharing resep olahan daging. Siapa yang masih punya daging Qurban dirumahnya hayooo ??? Yuk kita masak ala resto yg terkenal itu lho... Cachaniar -
41. Beef Teriyaki ala Hokben 41. Beef Teriyaki ala Hokben
Masih semangat banget buat ikutan Gloden Batik Apron yang sebentar lagi udahaaan..Nah sekarang aku mau berbagi resep daging sapi sisaan qurban kemarin. Lumayan ada sekitar 1 kgan. Karena bosen dibikin sate/sop akhirnya aku bikin daging teriyaki ala-ala hokben gituuu..#PejuangGoldenBatikApron#PekanPosbar#ApaIsiKulkasmu#TemanBerjuang#Berbag11CeritaBandung, 11 November 2022 Irra Octavia -
Beef teriyaki ala hokben Beef teriyaki ala hokben
Stok daging qurban melimpah, bingung di buat apa. Yuk bun coba resep ini, murah meriah dan gampang banget dibikinnyaintan pertiwi
-
-
Beef Teriyaki ala Hokben Beef Teriyaki ala Hokben
Cooksnap resepnya mba @aysylviana , enak banget resepnya . Bumbu nya berasa karena dimarinasi dulu, lebih lama marinasi, lebih enak ❤️Saya punya tips untuk daging agar cepat empuk, yaitu dengan daun pepaya. Caranya iris tipis daging sapi , remas daun pepaya yang sudah dibersihkan, lalu bungkus daging sapi menggunakan daun pepaya, dijamin empuk 👍#PejuangGoldenBatikApron#minggu16#CookpadCommunity_Bekasi Desy Ismawati -
Beef Teriyaki Rumahan Beef Teriyaki Rumahan
ngolah timbunan daging qurban lagi setelah bosen makan dagingnya hilang 😌 'Izzatil 'Adawiyah -
Beef Teriyaki with mushroom ala Bunda Ayu Beef Teriyaki with mushroom ala Bunda Ayu
Ada daging qurban di kulkas, dan mulailah berimajinasi mau disajikan seperti apa, jadilah.....masakan ini, dan Alhamdulillah suami dan anak2 sangat suka😉😍 Dewi Rahayu -
Beef teriyaki with cauliflower ala Mbu Hannan Beef teriyaki with cauliflower ala Mbu Hannan
Bismillahirrohmaanirrohiim..Persediaan daging qurban di kulkas masih ada, bingung mau diapain, kebetulan ada persediaan saus teriyaki sama kembang kol, jadilah menu ini ;) Elsa Febriyanti -
Beef teriyaki ala rumahan Beef teriyaki ala rumahan
Banyak daging abis idul adha, dan gemar banget beli beef teriyaki di gokana, yaudahdeh kebetulan lg ada daging dan kepengen beef teriyaki gokana, akhirnya buat... Putri's Kitchen
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5682954
Komentar