Iga Bakar Madu

nana ratna
nana ratna @nanaratna88
Semarang

Resep iga bakar madu ini, resep mama saya. Cocok dipadu dengan sambel apa saja

Iga Bakar Madu

22 orang berencana membuat resep ini

Resep iga bakar madu ini, resep mama saya. Cocok dipadu dengan sambel apa saja

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgiga sapi
  2. 2 lembarsalam
  3. 1 ruasjahe
  4. 1 ruaslengkuas
  5. 2 lembardaun jeruk
  6. 2 sendokkecap manis
  7. 1 sdmmargarin
  8. 5 sendokmadu
  9. Bumbu halus :
  10. 5 siungbawang merah
  11. 3 siungbawang putih
  12. 1 sdtmerica
  13. 1 sdtketumbar
  14. secukupnyaGula merah
  15. secukupnyaKaldu jamur/ayam

Cara Membuat

  1. 1

    Presto daging bersama dengan daun salam,daun jeruk,jahe lengkuas selama 20 menit

  2. 2

    Bumbu halus di gongso, stlh daging dipresto masukan pada bumbu halus gongso tambah air sisa presto iga, kecap, madu. Cek rasa, bila dirasa sudah pas. Rebus hingga air surut.

  3. 3

    Kalau krg manis bisa ditambahkan kecap. Kurang asin ditambahkan garam.

  4. 4

    Siapkan teflon pembakaran diolesi margarin kemudian bakar. Angkat sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
nana ratna
nana ratna @nanaratna88
pada
Semarang
love cooking 💜follow my ig : nana_ratnaa
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa