Oseng Ayam Simple

Awhiek
Awhiek @awhiek
Kota Yogyakarta

Sangat2 mudah bikinnya, ayam dipotong kecil2 ya, misal kalau sayap cukup dipotong jd 2.. selamat mencoba.😍😍

Oseng Ayam Simple

16 orang berencana membuat resep ini

Sangat2 mudah bikinnya, ayam dipotong kecil2 ya, misal kalau sayap cukup dipotong jd 2.. selamat mencoba.😍😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4 kgayam potong kecil2
  2. 4bawang merah
  3. 4bawang putih
  4. 4cabe hijau besar
  5. 2cabe rawit merah
  6. 1/2 buahtomat
  7. 2 ruaslengkuas
  8. Kaldu bubuk (masako ayam)
  9. Saos tiram
  10. Gula pasir
  11. 1/2 gelas kecilair
  12. 3 sdmminyak utk menumis

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng ayam sampe matang, pakai api sedang, biar kulitnya coklat tp dalem nya masih empuk. Sisihkan.

  2. 2

    Panaskan minyak goreng, masukkan bawang putih dan bawang merah yg telah dirajang halus.

  3. 3

    Masukkan lengkuas, cabe, tomat yg sudah diiris2. Tomat jg diiris kotak2 kecil ya.

  4. 4

    Kalau sudah layu, masukkan masako, saos tiram dan gula, aduk2 lalu tambahkan air.

  5. 5

    Kalau sudah mendidih, masukkan ayam goreng.

  6. 6

    Aduk rata, biarkan bumbu meresap lalu angkat.. kuahnya jgn sampai kering, karna yg enak kuahnya.. bikin nyemek2 saja.

  7. 7

    Selesai.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Awhiek
Awhiek @awhiek
pada
Kota Yogyakarta

Komentar

Resep Serupa